Daftar 33 Pemain yang Masuk Skuad Timnas U-23 Indonesia, Ada Tujuh Pemain 'Impor'
Dari 33 pemain itu, ada tujuh pemain 'impor' yang dipanggil Shin Tae-yong ke Timnas U-23 Indonesia untuk mengikuti Kualifikasi Piala Asia U-23 2022.
Editor: Hasiolan Eko P Gultom
Tercatat, ada tujuh pemain yang berkarier di luar negeri yang mendapat panggilan untuk membela Timnas U-23 Indonesia.
Mereka adalah Witan Sulaeman, Saddil Ramdani, Syahrian Abimanyu, Natanael Siringo Ringo, Asnawi Mangkualam, dan Egy Maulana Vikri.
Akan tetapi, dua nama yakni Saddil Ramdani dan Egy Maulana Vikri diragukan bisa memenuhi panggilan Shin Tae-yong.
Pasalnya, Saddil diketahui sedang dalam kondisi cedera dan kemungkinan akan absen dalam tiga bulan ke depan.
Sedangkan Egy diketahui tak mendapat izin dari klubnya, FK Senica, karena Kualifikasi Piala Asia U-23 2022 tak masuk kalender FIFA. (SuperBall.id/ Dwi Aryo Prihadi)
Baca juga: Mainkan 3 Debutan, Shin Tae-yong Akhirnya Ungkap Kriteria Pemilihan Timnas, Singgung Vakumnya Liga 1
Berikut daftar 33 pemain yang dipanggil Shin Tae-yong ke Timnas U-23 Indonesia
1. Feby Eka Putra, Arema FC
2. Komang Tri Wiguna, Bali United
3. Komang Teguh, Borneo FC
4. Rabbani Tasnim Siddiq, Borneo FC
5. Amiruddin Bagus Kahfi, FC Utrecht
6. Natanael Siringo Ringo, Kelantan FA
7. Ronaldo Joybera Junior, Madura United
Baca juga: Catatan Shin Tae-yong Soal Timnas Indonesia: Soroti Lemahnya Finishing, Kenapa Rumakiek Starter?
8. Marselino Ferdinan, Persebaya