Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

PSSI Bakal Evaluasi Kinerja Shin Tae-yong sebagai Pelatih Timnas Indonesia

PSSI akan melakukan penilaian terkait kinerja Shin Tae-yong sebagai pelatih Timnas Indonesia

Penulis: Guruh Putra Tama
Editor: Dwi Setiawan
zoom-in PSSI Bakal Evaluasi Kinerja Shin Tae-yong sebagai Pelatih Timnas Indonesia
pssi.org
Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan, menyaksikan langsung agenda latihan timnas U-19 Indonesia yang dipimpin oleh Shin Tae-yong pada Agustus 2020. PSSI akan melakukan penilaian terkait kinerja Shin Tae-yong sebagai pelatih Timnas Indonesia 

Hanya hasil akhir saja yang belum berpihak pada Ramai Rumakiek cs.

Australia bisa dibilang cukup ketar-ketir kala menghadapi Garuda Muda.

Mereka tak berani keluar menyerang secara total dan memilih bermain hati-hati.

Yunus Nusi menyebut bahwa PSSI akan melakukan evaluasi bersama.

"Masih ada hari esok dan masih ada event-event ke depan," ujar Yunus.

"Dengan menyaksikan secara langsung tadi, kami bersyukur anak-anak memberikan perlawanan ke Australia yang begitu lama telah menyatu dengan kompetisinya."

"Tapi kami masih opitimistis anak- anak U-23 ini akan memberikan yang terbaik nanti," lanjutnya.

Berita Rekomendasi

(Tribunnews.com/Guruh) (BolaSport.com/Mochamad Hary Prasetya)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persebaya
11
7
3
1
11
6
5
24
2
Persib
11
6
5
0
19
8
11
23
3
Borneo
11
6
3
2
16
7
9
21
4
Bali United
11
6
2
3
16
9
7
20
5
PSM Makasar
11
4
6
1
14
7
7
18
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas