Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Rahasia Kemenangan Chelsea di Liga Champions: Bisikan Asisten Tuchel, Momen Hudson-Odoi

Chelsea menang tipis atas Malmo di ajang Liga Champions berkat saran dari asisten Thomas Tuchel soal taktik.

Penulis: Guruh Putra Tama
Editor: Dwi Setiawan
zoom-in Rahasia Kemenangan Chelsea di Liga Champions: Bisikan Asisten Tuchel, Momen Hudson-Odoi
Jonathan NACKSTRAND / AFP
Gelandang Chelsea asal Maroko, Hakim Ziyech (kanan) merayakan mencetak gol pembuka bersama rekan setimnya, gelandang Chelsea asal Jerman Kai Havertz (kiri) dan gelandang Chelsea asal Inggris Callum Hudson-Odoi (tengah) selama pertandingan sepak bola grup H Liga Champions UEFA Malmo FF v Chelsea FC di Malmo, Swedia pada 2 November 2021. Chelsea menang tipis atas Malmo di ajang Liga Champions berkat saran dari asisten Thomas Tuchel soal taktik. 

Dukungan dari sektor kedua pun masih belum terlihat terutama di babak pertama.

Pada saat itulah, kejeniusan seorang Thomas Tuchel hadir.

Bedanya, kali ini ia tak mendapat ide dari benaknya sendiri.

Beruntung baginya, Tuchel memiliki asisten cekatan yang menemaninya selama laga.

Sang asisten memberi masukan padanya untuk menukar posisi bermain Callum Hudson-Odoi dan Hakim Ziyech.

Di babak pertama, Hudson-Odoi bermain di sebelah kiri sisi penyerangan.

Sedangkan Ziyech berada di kanan.

Berita Rekomendasi

Pada babak kedua, Tuchel memutuskan untuk menukar posisi keduanya.

Ziyech berada di sisi kiri, sedangkan Hudson-Odoi berada di kanan.

Alasannya, sang asisten memandang tim perlu meningkatkan tempo dan kualitas umpan silang.

Dengan Ziyech dan Hudson-Odoi berada di kiri dan kanan, artinya mereka akan mengumpan dengan kaki terkuat.

Ziyech menggunakan kaki kiri, sedangkan Hudson-Odoi kaki kanan.

Hal itu langsung terbukti di menit ke-56.

Hudson-Odoi yang berlari dari sisi kanan melepas umpan dengan kaki kanannya.

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas