Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Final Piala AFF 2020: Dirundung Duka, Ibunda Kawin Thamsatchanan Ungkap Misi Mulia Anaknya

Salah satu sorotan menarik yang mewarnai hasil laga leg pertama final Piala AFF 2020 antara Indonesia kontra Thailand yakni pergantian kiper.

Penulis: Dwi Setiawan
Editor: Drajat Sugiri
zoom-in Final Piala AFF 2020: Dirundung Duka, Ibunda Kawin Thamsatchanan Ungkap Misi Mulia Anaknya
Tangkapan layar laman resmi Bongda24
Pergantian kiper Thailand saat laga final leg pertama Piala AFF 2021 di Stadion National, Siangapura, Rabu (29/12/2021) 

"Kawin juga ingin sekali bisa terbang ke Thailand untuk mengunjungi ayahnya,".

"Namun tidak bisa karena dia sibuk dengan tugas bersama tim nasional di Singapura," tukasnya.

Madam Pang bersama Chanathip Songkrasin (kiri) dan Kawin Thamsatchanan (kanan) usai final Piala AFF 2020 yang pertama antara Indonesia vs Thailand, Rabu (29/12/2021). Pertandingan berakhir dengan skor 4-0, Thailand menang atas Indonesia.
Madam Pang bersama Chanathip Songkrasin (kiri) dan Kawin Thamsatchanan (kanan) usai final Piala AFF 2020 yang pertama antara Indonesia vs Thailand, Rabu (29/12/2021). Pertandingan berakhir dengan skor 4-0, Thailand menang atas Indonesia. (Instagram @panglamsam)

Lebih lanjut, sang ibunda menjelaskan bahwa Kawin merupakan anak yang berbakti penuh kepada orang tuanya, terutama ayah.

Alhasil kepergian ayah tercinta menyisakan duka mendalam yang dirasakan Kawin yang tengah berjuang di Piala AFF.

"Sebelum ayahnya meninggal, Kawin berulang kali melakukan panggilan video untuk berbicara dengannya," akui Suntree.

"Saya mengerti bagaimana Kawin selalu mencintai dan merawat ayahandanya,".

Terakhir, sang ibunda menjelaskan bahwa trofi Piala AFF akan terasa sangat berharga khususnya bagi Kawin.

Berita Rekomendasi

Hal ini dikarenakan trofi juara tersebut akan dipersembahkan oleh Kawin untuk ayahnya yang baru saja meninggal dunia.

"Kawin juga mengatakan akan membawa piala juara untuk dipersembahkan kepada ayahnya," tutupnya.

Pemain Timnas Thailand Chanathip Songkrasin (ketiga dari kanan) merayakan golnya pada leg pertama pertandingan final sepak bola Piala Suzuki AFF 2020 antara Timnas Indonesia dan Timnas Thailand di Stadion Nasional Singapura. Rabu (29/12/2021). (Roslan RAHMAN/AFP)
Pemain Timnas Thailand Chanathip Songkrasin (ketiga dari kanan) merayakan golnya pada leg pertama pertandingan final sepak bola Piala Suzuki AFF 2020 antara Timnas Indonesia dan Timnas Thailand di Stadion Nasional Singapura. Rabu (29/12/2021). (Roslan RAHMAN/AFP) (AFP/ROSLAN RAHMAN)

Peluang Kawin untuk bisa membantu Thailand meraih gelar juara sekaligus mempersembahkan trofi tersebut kepada mendiang ayahnya terbuka cukup lebar.

Hal ini mengingat Timnas Thailand berhasil meraih kemenangan telak dengan skor empat gol tanpa balas melawan Indonesia di leg pertama final Piala AFF 2020.

Artinya Thailand hanya butuh hasil imbang atau kalah maksimal dengan margin tiga gol untuk memastikan diri meraih gelar juara keenam di sejarah Piala AFF 2020.

(Tribunnews.com/Dwi Setiawan)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
19
14
4
1
47
19
28
46
2
Arsenal
20
11
7
2
39
18
21
40
3
Nottm Forest
20
12
4
4
29
19
10
40
4
Chelsea
20
10
6
4
39
24
15
36
5
Newcastle
20
10
5
5
34
22
12
35
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas