Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Makna Gol Perdana Witan Sulaeman di FK Senica, Koneksi Ciamik Egy Maulana & Inspirasi Tim

Witan Sulaeman berhasil mencetak gol perdananya untuk FK Senica sejak hijrah dari Lechia Gdansk pada bursa musim dingin lalu.

Penulis: Guruh Putra Tama
Editor: Husein Sanusi
zoom-in Makna Gol Perdana Witan Sulaeman di FK Senica, Koneksi Ciamik Egy Maulana & Inspirasi Tim
PSSI.org
Selebrasi Egy Maulana Vikri dan Witan Sulaeman dalam Kualifikasi Piala Dunia 2022 di Stadion Al-Maktoum, Dubai, UEA, Kamis (3/6/2021) malam waktu setempat atau Jumat dini hari WIB. Witan Sulaeman berhasil mencetak gol perdananya untuk FK Senica sejak hijrah dari Lechia Gdansk pada bursa musim dingin lalu. 

Kiper lawan tak memiliki peluang sama sekali untuk menghentikan tendangan apik dari Witan ini.

FK Senica barangkali akan merasakan dampak positif dari kerja sama Egy dan Witan di klubnya.

Keduanya yang sudah sangat mengenal satu sama lain diprediksi akan memberi warna dan opsi tersendiri bagi klub Liga Slovakia tersebut.

2. Sumber Inspirasi Kemenangan

Torehan gol Witan ini tak cuma mengharumkan namanya saja di pentas sepak bola Benua Biru.

Lesakan yang ia buat pada menit ke-13 ini sekaligus menjadi sumber inspirasi kemenangan tim.

Pasalnya, FK Senica harus tertinggal lebih dahulu dari sang lawan sejak menit kedelapan babak pertama.

Berita Rekomendasi

Setelah Witan mencetak golnya di menit ke-13, FK Senica seakan mendapat suntikan motivasi baru.

Baca juga: Shin Tae-yong Unggah Momen Digeruduk Suporter Timnas di Tengah Jalan, Ini Respons Sang Pelatih

Mereka langsung tampil menyerang dan sukses membalikkan keadaan.

Pada menit ke-20, rekan Witan dan Egy Maulana Vikri, Giannis Niarchos berhasil menyarangkan gol kedua bagi tim asal Slovakia ini.

Kedudukan 2-1 pun bertahan hingga wasit meniup peluit akhir laga.

(Tribunnews.com/Guruh)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persebaya
11
7
3
1
11
6
5
24
2
Persib
11
6
5
0
19
8
11
23
3
Borneo
11
6
3
2
16
7
9
21
4
Bali United
11
6
2
3
16
9
7
20
5
PSM Makasar
11
4
6
1
14
7
7
18
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas