Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Dampak Perang Rusia Vs Ukraina, 4 Pemain Garuda Select Sulit Bergabung ke TC Timnas U-19 Indonesia

TC Timnas Indonesia U-19 terancam terganggu oleh situasi tak kondusif di Ukraina yang diinvasi Rusia. Para pemain garuda select sulit bergabung

Editor: Hasiolan Eko P Gultom
zoom-in Dampak Perang Rusia Vs Ukraina, 4 Pemain Garuda Select Sulit Bergabung ke TC Timnas U-19 Indonesia
Media PSSI
Skuad Timnas U-19 Indonesia saat menjalani Pemusatan latihan (TC) di Spanyol. 

"Secara khusus, ada risiko penerbangan sipil menjadi sasaran target atau kesalahan identifikasi pesawat sipl," kata EASA dikutp dari Reuters (25/2/2022).

"Kehadiran dan penggunaan berbagai sistem peperangan darat dan udara menimbulkan risiko tinggi bagi penerbangan sipil yang beroperasi di semua ketinggian dan tingkat penerbangan."

Kalaupun empat pemain di atas benar akan terbang ke Korea, mereka harus memastikan pesawat yang akan ditumpangi mencari rute menghindari Ukraina dan Rusia.

Selain kendala penerbangan, Hokky Caraka dan kawan-kawan juga berhadapan dengan risiko meninggalkan laga penting Garuda Select.

Baca juga: Nilai Aksi Wasit Bikin Bhayangkara FC Gagal Menang, Paul Munster Geram: Lelucon Tak Pantas di Liga 1

Garuda Select dijadwalkan menghadapi klub Divisi Championship selama bulan Maret, yaitu Cardiff City, Huddersfield, Queens Park Rangers, dan Sheffield United.

Belum diketahui bagaimana sikap PSSI terkait kemungkinan kendala para pemain GAruda Select di atas.

Adapun para pemain yang merumput di Indonesia berkumpul di Jakarta pada 2 Maret. (Najmul Ula/BolaNas)

BERITA TERKAIT
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di

Wiki Terkait

© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas