Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Prediksi Skor Barcelona vs Elche: Potensi Amukan Barcelona & Lewandowski di Camp Nou

Barcelona akan menghadapi Elche di lanjutan pekan keenam Liga Spanyol, El Barca diprediksi menang dengan skor besar.

Penulis: Guruh Putra Tama
Editor: Dwi Setiawan
zoom-in Prediksi Skor Barcelona vs Elche: Potensi Amukan Barcelona & Lewandowski di Camp Nou
Josep LAGO / AFP
Striker Barcelona, Robert Lewandowski merayakan golnya ke gawang Valladolid selama pertandingan sepak bola Liga Spanyol di stadion Camp Nou pada 28 Agustus 2022. Prediksi skor Barcelona vs Elche, Barca berpotensi menang besar dengan sumbangan gol dari Robert Lewandowski. 

TRIBUNNEWS.COM - Barcelona akan melakoni laga pekan keenam Liga Spanyol malam nanti.

Tepatnya, Barcelona bakal menghadapi Elche yang sedang dalam tren buruk.

Pertandingan antara Barcelona vs Elche akan berlangsung pada Sabtu (17/9/2022) pukul 21.15 WIB di Camp Nou.

Gelandang Barcelona Spanyol Ansu Fati (kanan) merayakan dengan rekan satu timnya setelah mencetak gol ketiga timnya selama pertandingan sepak bola liga Spanyol antara Cadiz CF dan FC Barcelona di stadion Nuevo Mirandilla di Cadiz, pada 10 September 2022.
Gelandang Barcelona Ansu Fati (kanan) merayakan gol ketiga timnya di pertandingan Liga Spanyol antara Cadiz CF dan FC Barcelona di stadion Nuevo Mirandilla pada 10 September 2022. Prediksi skor Barcelona vs Elche, Barca berpotensi menang besar dengan sumbangan gol dari Robert Lewandowski. (CRISTINA QUICLER / AFP)

Baca juga: Barcelona Satu Barisan dengan Real Madrid soal Selebrasi Tarian Gol Vinicius Junior

Pertemuan melawan Elche datang di saat yang sangat tepat dari sudut pandang El Barca.

Barca dapat memanfaatkan laga ini untuk kembali memanaskan mesin yang sempat redup.

Sebagaimana diketahui, rentetan hasil positif tim asuhan Xavi Hernandez ini terhenti di tangan Bayern Munchen di Liga Champions.

Barca lantas mencari momentum yang tepat untuk kembali melaju cepat di kancah Liga Spanyol.

Berita Rekomendasi

Mereka dapat memanfaatkan Elche yang datang ke Camp Nou dengan compang-camping.

Elche tercatat belum pernah menang dalam lima pekan pertama Liga Spanyol.

Selain itu mereka juga sudah kebobolan 13 gol.

Kombinasi rekor buruk ini bak membuka celah bagi Barcelona untuk mengamuk.

Robert Lewandowski menjadi sosok utama di lini depan.

Lewandowski dapat kembali mengeluarkan kemampuan terbaiknya dengan dukungan rekan-rekannya.

Pemain depan Barcelona asal Polandia Robert Lewandowski (kiri) dan pemain tengah Bayern Munich asal Austria Marcel Sabitzer bersaing memperebutkan bola dalam pertandingan sepak bola Grup C Liga Champions UEFA antara FC Bayern Munich dan FC Barcelona di Munich, Jerman selatan pada 13 September 2022.
Pemain depan Barcelona Robert Lewandowski (kiri) bersaing dengan pemain Bayern Munich Marcel Sabitzer di Grup C Liga Champions UEFA antara FC Bayern Munich dan FC Barcelona di Munich, Jerman selatan pada 13 September 2022. (CHRISTOF STACHE / AFP)

Sejauh ini, ia sudah menunjukkan tajinya kala berlaga di kancah Liga Spanyol.

Halaman
12
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Barcelona
13
11
0
2
40
12
28
33
2
Real Madrid
12
8
3
1
25
11
14
27
3
Atlético Madrid
13
7
5
1
19
7
12
26
4
Villarreal
12
7
3
2
23
19
4
24
5
Osasuna
13
6
3
4
17
20
-3
21
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas