Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Superskor

Kualifikasi Piala Asia U17: Timnas Indonesia Beraksi, Tantangan Garuda Muda Ikuti Jejak Seniornya

Jejak kesuksesan tim senior kini coba diikuti Bima Sakti bersama Timnas Indonesia U17 agar bisa lolos juga ke babak utama Piala Asia U17 2023.

Penulis: Dwi Setiawan
Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
zoom-in Kualifikasi Piala Asia U17: Timnas Indonesia Beraksi, Tantangan Garuda Muda Ikuti Jejak Seniornya
instagram/pssi
Bima Sakti setelah membawa Timnas U16 Indonesia juara Piala AFF U16 2022. Jejak kesuksesan tim senior kini coba diikuti Bima Sakti bersama Timnas Indonesia U17 dalam misinya tembus babak utama Piala Asia U17 2023. 

Dua hari berselang, ujian lebih berat akan dihadapi oleh Timnas Indonesia asuhan Bima Sakti saat bertemu Uni Emirat Arab U17.

Palestina U17 akan menjadi lawan tanding berikutnya Timnas Indonesia tepatnya pada hari Jumat, 7 Oktober 2022 pukul 20.00 WIB.

Laga terakhir alias penentuan yang akan dijalani Timnas Indonesia saat ditantang Malaysia U17 pada hari Minggu, 9 Oktober 2022.

Berbekal gelar Juara Piala AFF U16 2022, skuat Timnas Indonesia U17 diharapkan bisa mengikuti jejak U19 dan senior yang sudah lolos ke babak utama Piala Asia 2023.

Jadwal Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Asia U17 2023:

Senin, 3 Oktober 2022 Pukul 20.00 WIB

Guam U17 vs Timnas Indonesia

Berita Rekomendasi

Rabu, 5 Oktober 2022 Pukul 20.00 WIB

Timnas Indonesia vs Uni Emirat Arab U17

Jumat, 7 Oktober 2022 Pukul 20.00 WIB

Palestina U17 vs Timnas Indonesia

Minggu, 9 Oktober 2022 Pukul 20.00 WIB

Timnas Indonesia vs Malaysia U17

(Tribunnews.com/Dwi Setiawan)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persib
27
16
9
2
47
24
23
57
2
Dewa United
27
14
7
6
54
29
25
49
3
Persebaya
27
14
6
7
32
28
4
48
4
Persija Jakarta
26
12
7
7
41
31
10
43
5
Malut United
27
11
10
6
34
26
8
43
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas