Suporter di Berbagai Daerah Gelar Doa untuk Korban Tragedi Kanjuruhan, Dari Bandung hingga Surabaya
Suporter yang berada di daerah Bandung, Surabaya, Jakarta hingga Solo melakukan aksi doa bersama untuk tragedi Kanjuruhan.
Penulis: Rochmat Purnomo
TRIBUNNEWS/IRWAN RISMAWAN
Suporter yang berada di daerah Bandung, Surabaya, Jakarta hingga Solo melakukan aksi doa bersama untuk tragedi Kanjuruhan. - Sejumlah pencinta sepak bola menggelar aksi tabur bunga dan 1.000 lilin atas tragedi kematian sejumlah suporter, di depan Gedung Kemenpora, Senayan, Jakarta Pusat, Minggu (2/10/2022) malam.
Diwajibkan 1 orang membawa 2 lilin
4. Solo
Sejumlah elemen suporter di Solo mengadakan aksi solidaritas menyalakan lilin di depan Patung Soekarno Stadion Manahan
Ribuan orang memadati halaman depan Stadion Manahan. Mereka menyalakan lilin dan menyanyikan chants sebagai bentuk solidaritas.
Mereka juga menaruh bunga dan memberikan tanda tangan di atas spanduk sebagai simbol duka mendalam atas hilangnya nyawa di tragedi ini.
Aksi ini diikuti fans Persis Solo dan klub lain.
Salah satu yang diserukan, sebagai bentuk solidaritas, untuk mengosongkan stadion sampai ada pembenahan regulasi di Liga Indonesia.
Berita Rekomendasi
(Tribunnews.com/Ipunk) (Tribun Jabar, Surya Malang, Tribun Solo)
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.