Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Brahim Diaz Akan Datang ke Real Madrid Setelah Dia Lebih Matang, Los Blancos Minta Pulangkan Dia

Stok pemain muda bertalenta Real Madrid akan bertambah musim depan. Real Madrid sudah meminta AC Milan untuk memulangkan gelandang muda, Brahim Diaz.

Penulis: Deny Budiman
Editor: Muhammad Barir
zoom-in Brahim Diaz Akan Datang ke Real Madrid Setelah Dia Lebih Matang, Los Blancos Minta Pulangkan Dia
Nicolò Campo/gettyImages
Brahim Díaz pemain AC Milan. Stok pemain muda bertalenta Real Madrid akan bertambah musim depan. Real Madrid sudah meminta AC Milan untuk memulangkan gelandang muda, Brahim Diaz yang berakhir masa peminjamannya akhir musim ini. Brahim Diaz dipinjamkan dari Real Madrid ke AC Milan selama dua tahun. 

Di kubu Madrid, selain Benzema, dan Rudiger, mereka juga tanpa Toni Kroos yang suspend.

Hal ini bisa membuka pintu bagi Eduardo Camavinga untuk masuk ke lini tengah.

Aurelien Tchouameni dan Eden Hazard sama-sama absen melawan Celtic di Liga Champions, tetapi keduanya sekarang kembali berlatih, dan berpotensi besar untuk masuk skuat di laga ini. (Tribunnews/den)

KLASEMEN LA LIGA SPANYOL

1 Barcelona 13 11 1 1 31 4 +27 34

2 Real Madrid 12 10 2 0 29 10 +19 32

3 Atlético Madrid 13 7 3 3 21 13 +8 24

Berita Rekomendasi

4 Real Betis 13 7 3 3 17 9 +8 24

5 Osasuna 13 7 2 4 15 12 +3 23

6 Real Sociedad 13 7 2 4 17 16 +1 23

7 Athletic Club 13 6 3 4 21 14 +7 21

8 Villarreal 13 5 3 5 14 10 +4 18

9 Rayo Vallecano 12 5 3 4 17 14 +3 18

10 Real Valladolid 13 5 2 6 13 18 -5 17

11 Valencia 13 4 4 5 19 15 +4 16

12 Mallorca 13 4 4 5 12 13 -1 16

13 Getafe 13 3 5 5 12 19 -7 14

14 Girona 13 3 4 6 18 21 -3 13

15 Almería 13 4 1 8 15 22 -7 13

16 Espanyol 13 2 6 5 16 21 -5 12

17 Sevilla 13 2 5 6 12 20 -8 11

18 Celta de Vigo 13 3 2 8 14 26 -12 11

19 Cádiz 13 2 5 6 8 24 -16 11

20 Elche 13 0 4 9 9 29 -20 4

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Real Madrid
19
13
4
2
43
19
24
43
2
Atlético Madrid
18
12
5
1
33
12
21
41
3
Barcelona
19
12
2
5
51
22
29
38
4
Athletic Club
19
10
6
3
29
17
12
36
5
Villarreal
18
8
6
4
34
30
4
30
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas