Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Hasil Babak I Bhayangkara FC vs Arema FC Liga 1: Kasim Botan Bawa The Guardians Unggul 1-0

Hasil babak pertama laga Bhayangkara FC vs Arema FC di pekan ke-17 Liga 1 2022. The Guardian unggul dengan skor 1-0.

Penulis: Isnaini Nurdianti
Editor: Drajat Sugiri
zoom-in Hasil Babak I Bhayangkara FC vs Arema FC Liga 1: Kasim Botan Bawa The Guardians Unggul 1-0
TRIBUNNEWS/Muhammad Nursina
Ekspresi pesepak bola Bhayangkara FC, Kasim Botan setelah mencetak gol timnya dalam lanjutan BRI Liga 1 2022/2023 antara Bhayangkara FC vs Arema FC di Stadion Manahan, Solo, Jumat (23/12/2022) malam. Hasil babak pertama laga Bhayangkara FC vs Arema FC di pekan ke-17 Liga 1 2022. The Guardian unggul dengan skor 1-0. TRIBUNNEWS/Muhammad Nursina 

Sayangnya, tendangan Titan masih membentur mistar gawangg.

Arema FC pun mulai membentuk serangan.

Pada menit ke-27, Arema FC melakukan serangan balik lewat Ilham Udin, namun belum bisa memberi ancaman yang berarti.

Pada menit ke-29, Adam Alis melesatkan tendangan keras ke gawang Bhayangkara FC, namun masih bisa ditangkap Awan Setho.

Bhayangkara FC sukses membuka keunggulan lewat gol Kasim Botan pada menit ke-33.

Pada menit ke-42, Rizky Dwi mendapat kartu kuning dari wasit setelah melanggar Sani Rizki.

Hingga babak pertama berakhir, Bhayangkara berhasil mengamankan keunggulan 1-0 atas Arema FC.

Baca juga: Prediksi Skor Bhayangkara FC vs Arema FC Liga 1, Singo Edan Unggul Head to Head Dijagokan Menang 1-2

Berita Rekomendasi

Susunan Pemain Bhayangkara FC vs Arema FC

Bhayangkara FC

Awan Setho, Ruben Sanadi, I Putu Gede, Aji Joko, Anderson Salles, Adam Najem, Kasim Botan, Sani Rizki, Titan Agung, David Maulana, Andik Vermansah

Pelatih: Widodo C Putro

Arema FC

Adilson Maringa, Rizky Dwi, Bagas Adi, Sergio Silva, Johan Farizi
Renshi Yamaguchi, Jayus Hariono, Evan Dimas, Adam Alis, Ilham Udin, Dedik Setiawan

(Tribunnews.com/Isnaini Nurdianti)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persib
17
11
6
0
30
12
18
39
2
Persebaya
17
11
4
2
22
13
9
37
3
Persija Jakarta
18
10
4
4
28
18
10
34
4
Bali United
17
8
4
5
25
16
9
28
5
Arema
17
8
4
5
27
21
6
28
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas