Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Hasil Statistik Babak Pertama, Timnas Indonesia Diragukan Menang Atas Thailand Piala AFF 2022

Timnas Indonesia kalah secara statistik di pertandingan babak pertama. Mampukah merubah permainan dan menciptakan gol ke gawang Thailand AFF 2022.

Penulis: Bayu Satriyo Panegak
Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
zoom-in Hasil Statistik Babak Pertama, Timnas Indonesia Diragukan Menang Atas Thailand Piala AFF 2022
TRIBUNNEWS/IRWAN RISMAWAN
Pesepak bola Timnas Indonesia menyanyikan lagu Indonesia Raya sebelum menghadapi Timnas Thailand dalam pertandingan Grup A Piala AFF 2022 di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta, Kamis (29/12/2022). TRIBUNNEWS/IRWAN RISMAWAN 

TRIBUNNEWS.COM - Timnas Indonesia sedang menghadapi Thailand pada pertandingan fase grup A Piala AFF 2022 di Stadion Gelora Bung Karno, Kamis (29/12/2022) kick-off 16.30 .

Live skor hasil, laga Timnas Indonesia vs Thailand masih bertahan imbang dengan skor 0-0 setelah peluit panjang 45 menit pertama.

Secara statistik, permainan Timnas Indonesia kalah jauh dari Thailand.

Tim Gajah Putih mampu menguasasi penguasaan bola lebih dari 60 persen.

Timnas Indonesia kerap kehilangan bola melalui kesalahan passing antar pemain.

Baca juga: Live Skor Timnas Indonesia vs Thailand, Witan Gagal Cetak Gol ke Gawang Kosong di Babak Pertama

Egy Maulana Vikri nampak seperti kehilangan sentuhan manisnya.

Pemain yang sekarang dirumorkan dengan Madura United tersebut kusulitan menjangkau bola buah umpan dari sayap.

Berita Rekomendasi

Pelaung emas di lewatkan Egy di menit awal pertandingan melalui srobotan bola dari Witan Sulaeman kepada pemain bertahan Thailand.

Dewi fortuna tampak belum memihak Timnas Indonesia.

Witan Sulaeman tak mampu menjebloskan bola buah pressing ketat ke kiper Thailand, Kittipong Phoothawchuek di menit ke-40.

Masing-masing tim berhasil melakukan dua tembakan ke gawang, namun semuanya tak menemui sasaran.

Timnas Thailand melakukan umpan antarpemain di lini tengah.

Mencoba menari pemain bertahan dan lini tengah dari anak-anak asuhan Shin Tae-yong.

Sedangkan Indonesia kerap menggunakan umpan lambung dan kerap tak terarah.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
11
9
1
1
21
6
15
28
2
Man. City
11
7
2
2
22
13
9
23
3
Chelsea
11
5
4
2
21
13
8
19
4
Arsenal
11
5
4
2
18
12
6
19
5
Nottm Forest
11
5
4
2
15
10
5
19

Wiki Terkait

© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas