Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Prediksi Skor AC Milan vs AS Roma Liga Italia, Rossoneri Dijagokan Amankan 3 Poin

Beberapa bursa prediksi skor menjagokan AC Milan akan mengamankan tiga poin atas AS Roma di pertandingan Liga Serie A.

Penulis: Muhamad Deni Setiawan
Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
zoom-in Prediksi Skor AC Milan vs AS Roma Liga Italia, Rossoneri Dijagokan Amankan 3 Poin
MIGUEL MEDINA / AFP
Pemain depan AC Milan Prancis Olivier Giroud (kedua) merayakan setelah membuka skor selama pertandingan sepak bola Grup E Liga Champions UEFA antara AC Milan dan RB Salzburg pada 2 November 2022 di stadion San Siro di Milan. Beberapa bursa prediksi skor menjagokan AC Milan akan mengamankan tiga poin atas AS Roma di pertandingan Liga Serie A. 

TRIBUNNEWS.COM - Beberapa bursa prediksi skor menjagokan AC Milan akan mengamankan tiga poin atas AS Roma di pertandingan Liga Serie A.

AS Roma akan bertamu ke markas AC Milan di Stadion San Siro pada pekan ke-17 Serie A, Senin (9/1/2023) pukul 02.45 WIB.

Rossoneri difavoritkan untuk menang pada laga ini karena performa mereka sejauh ini cukup solid.

Di sisi lain, tim tamu masih kesulitan untuk mencetak gol, sejauh ini mereka baru mengukir 19 gol dari 16 pertandingan di Liga Italia.

Baca juga: Jadwal Siaran Langsung Bola Malam Ini: Liga 1, Chelsea, AC Milan hingga Barcelona di Vidio

Prediksi Skor

SportsMole: AC Milan 2-1 AS Roma

Sportskeeda: AC Milan 1-0 AS Roma

Berita Rekomendasi

The Hard Tackle: AC Milan 2-1 AS Roma

Saat ini AC Milan sedang menduduki peringkat ketiga klasemen Liga Italia dengan 36 poin.

Mereka terpaut lima poin dari Napoli yang berada di puncak klasemen.

Sementara AS Roma tengah bertengger di peringkat keenam dengan 30 poin.

Jelang menghadapi pasukan Jose Mourinho, Stefano Pioli (Pelatih AC Milan) memuji kekuatan i Giallorossi.

Menurutnya mereka tim yang punya kualitas fisik yang baik serta punya kemampuan set pieces yang berbahaya.

Gelandang AS Roma, Nicolo Zaniolo (tengah) merayakan kemenangan 3-1 atas Ludogorets selama pertandingan sepak bola Grup C Liga Eropa UEFA di Olimpico Stadium, pada 3 November 2022.
Gelandang AS Roma, Nicolo Zaniolo (tengah) merayakan kemenangan 3-1 atas Ludogorets selama pertandingan sepak bola Grup C Liga Eropa UEFA di Olimpico Stadium, pada 3 November 2022. (Alberto PIZZOLI / AFP)

"Mereka adalah tim yang kuat dan lengkap, mereka menggabungkan organisasi dengan kualitas menyerang dan fisik," kata Pioli dikutip dari situs resmi AC Milan.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Atalanta
17
13
1
3
42
19
23
40
2
Napoli
17
12
2
3
26
12
14
38
3
Inter Milan
15
10
4
1
40
15
25
34
4
Lazio
17
11
1
5
32
24
8
34
5
Fiorentina
15
9
4
2
28
11
17
31
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas