Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Persita vs Persebaya Liga 1: Marselino & Rizky Ridho Siap Dimainkan, Incar Kemenangan di Tangerang

Pelatih Persebaya Surabaya, Aji Santoso membidik tiga pada laga melawa Persita Tangerang di perdana perdana putaran kedua Liga 1, Rabu (18/1/2023).

Penulis: Hafidh Rizky Pratama
Editor: Arif Tio Buqi Abdulah
zoom-in Persita vs Persebaya Liga 1: Marselino & Rizky Ridho Siap Dimainkan, Incar Kemenangan di Tangerang
SURYA/HABIBUR ROHMAN
Gelandang serang Persebaya Surabaya, Marselino Ferdinan (tengah, lepas kaus) bersama rekan-rekan satu timnya melakukan selebrasi usai menjebol gawang PSIS Semarang dalam laga pekan keenam BRI Liga 1 2022/2023 antara Persebaya Surabaya melawan PSIS Semarang di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT), Kota Surabaya, Jawa Timur, Selasa (23/8/2022). Hasil akhir pertandingan, Persebaya menang tipis atas PSIS dengan skor 1-0 (0-0) berkat gol tunggal Marselino Ferdinan yang dicetak pada menit terakhir babak kedua. SURYA/HABIBUR ROHMAN 

TRIBUNNEWS.COM - Pelatih Persebaya Surabaya, Aji Santoso membidik tiga pada laga perdana perdana putaran kedua Liga 1.

Laga pekan ke-18 Liga 1 akan mempertemukan Persita Tangerang vs Persebaya Surabaya di Stadion Indomilk Arena, Rabu (18/1/2023) pukul 15.00 WIB.

Bertandang ke Tangerang, skuad asuhan Aji Santoso itu memliki catatan apik.

Pasalnya, pada pertemuan sebelumnya di putaran, Bajul Ijo berhasil mengalahkan Persita dengan skor yang cukup meyakinkan 2-0 di Stadion Gelora Bung Tomo.

Kini Persebaya tampil full team ditambah dua pemain Timnas Marselino Ferdinan dan Rizky Ridho sudah bisa dimainkan.

Hal itu membuat Persebaya kian yakin meraih hasil positif di Stadion Indomilk Arena sore nanti.

Selain itu, dua pemain asing rekrutan anyar yakni, Ze Valente dan Paulo Victor siap menambah daya gedor lini depan Bajul Ijo.

Baca juga: Prediksi Skor Persita vs Persebaya di Liga 1: Alfredo Vera Tegaskan Siap Hadang Bajul Ijo

Berita Rekomendasi

"Kami beryukur tim kami bisa tampil lengkap, Mudah-mudahan ini bisa berdampak positif kepada tim yaitu bisa mendapatkan tiga poin dan bermain bagus," kata pelatih Persebaya Aji dikutip dari laman tim.

Disisi lain, Aji Santoso juga mewaspadai keuatan Persita Tangerang.

Menurutnya, Persita merupakan tim yang cukup bagus.

Aji Santoso mengatakan, Persita memiliki beberapa pemain diatas rata-rata.

"Fighting spiritnya bagus, itu yang harus di waspadai dari pemain Persita," ujar Aji Santoso.

"Tapi saya sudah menyiapkan semua pemain agar siap menghadapi mereka dan tidak boleh menganggap enteng karena posisi mereka saat ini di atas kami," sambungnya.

Di posisi klasemen sementara, Alwi Slamat dan kawan-kawan berada di peringkat 11 dengan koleksi 22 poin.

Halaman
12
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persebaya
11
7
3
1
11
6
5
24
2
Persib
11
6
5
0
19
8
11
23
3
Borneo
11
6
3
2
16
7
9
21
4
Bali United
10
6
2
2
16
8
8
20
5
PSM Makasar
11
4
6
1
14
7
7
18
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas