Data & Fakta Persib vs Borneo FC di Liga 1: Momen Maung Bandung Kudeta Persija dari Puncak Klasemen
Fakta menarik tersaji jelang Persib Bandung vs Borneo FC di Liga 1 2022, posisi Persija Jakarta di puncak klasemen rawan tergusur.
Penulis: Drajat Sugiri
TRIBUNNEWS.COM - Sejumlah data dan fakta menarik mengiringi laga Persib Bandung vs Borneo FC di Liga 1 2022 hari ini, termasuk rekor unbeaten Luis Milla.
Merujuk jadwal Liga 1 2022, big match Persib Bandung vs Borneo FC akan berlangsung di Stadion Pakansari, Kamis (26/1/2023) live Indosiar,
Pergolakan puncak klasemen Liga 1 2022 bisa terjadi andai Persib Bandung bisa mengalahkan Borneo FC.
Baca juga: Prediksi Persib vs Borneo FC Liga 1 2022, Febri Hariyadi Ingin Balaskan Kekalahan Putaran Pertama
Kemenangan akan membawa Maung Bandung mengambil alih singgasana klasemen Liga 1 dari Persija Jakarta.
Persib berada di peringkat 4 klasemen dengan 36 poin atau hanya tertinggal 2 poin saja dari Persija. Sedangkan Borneo FC meski di posisi 6 tapi memiliki 33 poin.
Persaingan di papan atas klasemen Liga 1 musim ini untuk memperebutkan gelar juara pun amat sengit.
Dengan kekalahan PSM Makassar 4-2 dari Persija Jakarta, ini semakin memotivasi Persib Bandung untuk meraih kemenangan.
Terlepas dari itu, berikut fakta dan data jelang Persib vs Borneo FC yang dirangkum redaksi Tribunnews dari berbagai sumber.
-Rapor Wah Luis Milla
Luis Milla sama sekali belum pernah merasakan kekalahan selama memimpin Maung Bandung bertanding.
Dalam 11 pertandingan secara beruntun, Persib meraih 9 kemenangan dan 2 kali imbang.
Rentetan hasil positif ini yang membuat tim kebanggaan warga Kota Kembang ini melejit dari papan bawah ke peringkat ketiga saat ini.
Sementara Borneo FC, tengah terseok-seok dan menempati peringkat keenam pada klasemen sementara dengan selisih 3 poin.
-Paceklik Gol Matheus Pato
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.