Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Superskor

Prediksi Skor Osasuna vs Real Madrid: Laga Mudah Los Blancos untuk Pangkas Jarak dari Barcelona

Prediksi skor Osasuna vs Real Madrid dalam lanjutan Liga Spanyol pekan ke-22. Los Blancos diunggulkan untuk menang.

Penulis: Muhamad Deni Setiawan
Editor: Facundo Chrysnha Pradipha
zoom-in Prediksi Skor Osasuna vs Real Madrid: Laga Mudah Los Blancos untuk Pangkas Jarak dari Barcelona
JAVIER SORIANO / AFP
Para pemain Real Madrid merayakan gol pertama mereka yang dicetak Marco Asensio (tengah) selama pertandingan sepak bola liga Spanyol antara Real Madrid CF dan Valencia CF di stadion Santiago Bernabeu di Madrid pada 2 Februari 2023. Prediksi skor Osasuna vs Real Madrid dalam lanjutan Liga Spanyol pekan ke-22. Los Blancos diunggulkan untuk menang. 

“Kami harus menunjukkan komitmen, sikap, dan keinginan untuk memenangkan pertandingan," kata Ancelotti.

"Ini adalah periode penting musim ini, tim dalam kondisi yang baik dan akan berjuang keras besok."

“Tujuan kami adalah untuk memangkas jarak dengan Barcelona," tegasnya.

Gelandang Real Madrid Federico Valverde (kiri) merayakan dengan rekan setimnya setelah mencetak gol kedua timnya selama pertandingan sepak bola final Piala Dunia Klub FIFA antara Real Madrid Spanyol dan Al-Hilal Arab Saudi di Stadion Pangeran Moulay Abdellah di Rabat pada 11 Februari 2023 .
Gelandang Real Madrid Federico Valverde (kiri) merayakan dengan rekan setimnya setelah mencetak gol kedua timnya selama pertandingan sepak bola final Piala Dunia Klub FIFA antara Real Madrid Spanyol dan Al-Hilal Arab Saudi di Stadion Pangeran Moulay Abdellah di Rabat pada 11 Februari 2023 . (Fadel Senna/AFP)

Prediksi Susunan Pemain dan Kabar Tim

Pasukan Jagoba Arrasate tak akan diperkuat oleh Aimar Oroz, Ruben Pena, dan Nacho Vidal karena cedera.

Sementara Ezequiel Avila dan Juan Cruz tak tersedia karena akumulasi kartu kuning.

Namun, situasi ini diperkirakan tak akan banyak mengubah formasi yang dipakai oleh Osasuna, yaitu 4-3-3.

Berita Rekomendasi

Di sisi lain Los Blancos masih akan kehilangan Toni Kroos dan Ferland Mendy yang tengah dibekap cedera.

Lalu Karim Benzema juga akan diistirahatkan karena masih mengalami masalah.

Ia diharapkan dapat fit untuk menghadapi pertandingan di Liga Champions pertengahan pekan depan.

Namun, kabar baiknya Eden Hazard dan Thibaut Courtois telah kembali.

Gelandang Real Madrid Spanyol Sergio Arribas (Tengah) merayakan dengan gelandang Real Madrid Prancis Eduardo Camavinga (L) setelah mencetak gol keempat selama pertandingan sepak bola semifinal Piala Dunia Klub FIFA antara Al-Ahly Mesir dan Real Madrid Spanyol di Pangeran Moulay Abdellah Stadion di Rabat pada 8 Februari 2023.
Gelandang Real Madrid Spanyol Sergio Arribas (Tengah) merayakan dengan gelandang Real Madrid Prancis Eduardo Camavinga (L) setelah mencetak gol keempat selama pertandingan sepak bola semifinal Piala Dunia Klub FIFA antara Al-Ahly Mesir dan Real Madrid Spanyol di Pangeran Moulay Abdellah Stadion di Rabat pada 8 Februari 2023. (Khaled DESOUKI / AFP)

Osasuna (4-3-3)

Fernandez; Moncayola, Aridane, U Garcia, Sanchez; Ibanez, Torro, M Gomez; Ezzalzouli, Budimir, K Garcia.

Real Madrid (4-3-3)

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Barcelona
26
18
3
5
71
25
46
57
2
Real Madrid
27
17
6
4
57
26
31
57
3
Atlético Madrid
27
16
8
3
44
18
26
56
4
Athletic Club
27
13
10
4
45
24
21
49
5
Villarreal
26
12
8
6
48
36
12
44
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas