Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Rekap Hasil Kualifikasi Euro 2024: Ronaldo Bawa Portugal Pesta Gol, Inggris Menang Cleansheet

Berikut rekap hasil pertandingan Kualifikasi Euro 2024 yang tersaji tadi malam, Minggu (26/3) hingga, Senin (27/3/2023) dini hari WIB.

Penulis: Hafidh Rizky Pratama
Editor: Dwi Setiawan
zoom-in Rekap Hasil Kualifikasi Euro 2024: Ronaldo Bawa Portugal Pesta Gol, Inggris Menang Cleansheet
CARLOS COSTA / AFP
Berikut rekap hasil pertandingan Kualifikasi Euro 2024 yang tersaji tadi malam, Minggu (26/3) hingga, Senin (27/3/2023) dini hari WIB. Penyerang Timnas Portugal Cristiano Ronaldo merayakan gol ketiga timnya saat pertandingan kualifikasi Euro 2024 melawan Liechtenstein di stadion Jose Alvalade pada 23 Maret 2023. 

TRIBUNNEWS.COM - Berikut rekap hasil pertandingan Kualifikasi Euro 2024 yang tersaji tadi malam, Minggu (26/3) hingga Senin (27/3/2023) dini hari WIB.

Timnas Portugal dan Inggris kompak memetik kemenangan pada pertandingan Kualifikasi Euro 2024 malam ini.

Penyerang Al Nassr, Cristiano Ronaldo berhasil cetak dua gol alias brace saat mengantar Portugal pesta gol melawan Luksemburg dengan skor 6-0.

Sementara, Timnas Inggris berhasil memperoleh kemenangan sekaligus cleanshet di pertandingan kedua.

Berlangsung di Wembley Stadium, Minggu (27/3/2023) malam WIB, Inggris sukses menggilas Ukraina dengan skor 2-0.

Skuad asuhan Gareth Southgate itu menyerang sejak menit pertama dimulai.

Harry Kane akhirnya berhasil memecah kebuntuan Timnas Inggris pada menit ke-37.

Penyerang Timnas Inggris, #09 Harry Kane melakukan selebrasi usai mencetak gol pertama timnya melalui titik penalti dalam laga sepak bola perempat final Piala Dunia Qatar 2022 antara Inggris melawan Prancis di Stadion Al-Bayt, di Al Khor, utara Doha, Qatar, Sabtu (10/12/2022) waktu setempat. AFP/PAUL ELLIS
Penyerang Timnas Inggris, #09 Harry Kane melakukan selebrasi usai mencetak gol pertama timnya melalui titik penalti dalam laga sepak bola perempat final Piala Dunia Qatar 2022 antara Inggris melawan Prancis di Stadion Al-Bayt, di Al Khor, utara Doha, Qatar, Sabtu (10/12/2022) waktu setempat. AFP/PAUL ELLIS (AFP/PAUL ELLIS)
BERITA REKOMENDASI

Berawal dari umpan krosing terukur yang dilepaskan Bukayo saka dari sisi kanan.

Harry Kane yang berada di tiang jauh berhasil melakukan tap in bola ke dalam gawang Ukraina.

Tak berselang lama, giliran Bukayo Saka yang mencetak gol cantik pada menit ke-40.

Usai menerima umpan dari Jordan Henderson, Bukayo saka langsung membalik badan dan melepaskan tendangan melengkung ke gawang Ukraina.

Kemenangan Tersebut membuat Inggris kian kokoh di klasemen sementara grup C Kualifikasi Euro 2023.


Tim asuhan Gareth Southgate itu meraih enam poin berkat kemenangan dari dua laga.

Sebelumnya, pada laga pertama, Timnas Inggris berhasil mengalahkan Italia dengan skor tipis 2-1.

Baca juga: Hasil Akhir Spanyol vs Norwegia di Kualifikasi Euro 2024: Negeri Matador Gilas Odegaard Cs 3-0

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
10
8
1
1
19
6
13
25
2
Man. City
10
7
2
1
21
11
10
23
3
Nottm Forest
10
5
4
1
14
7
7
19
4
Arsenal
10
5
3
2
17
11
6
18
5
Aston Villa
9
5
3
1
16
11
5
18
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas