Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Tak Seganas Persija, Bos Persib Akui Kesulitan Rekrut Pemain di Bursa Transfer Liga 1

Beda nasib, Persib mengaku kesulitan datangkan pemain, sedangkan Persija habis sambut dua pemain anyar di bursa transfer.

Penulis: Bayu Satriyo Panegak
Editor: Facundo Chrysnha Pradipha
zoom-in Tak Seganas Persija, Bos Persib Akui Kesulitan Rekrut Pemain di Bursa Transfer Liga 1
TribunJabar.id
Laga big match Persib vs Persija di SUGBK ditunda karena konser BLACKPINK, Bobotoh mengaku heran mengapa Panpel Persija tak cari opsi stadion lain. 

Perlu diketahu tiket AFC Cup hanya untuk runner-up dan salah satu juara musim ini (PSM) dan musim sebelumnya (Bali United).

Maung Bandung juga gagal mengantarkan David da Silva untuk meraih gelar top skor.

Bomber Persib terpaut satu gol dari top skor Liga 1, Matheus Pato.

Pemain milik Borneo FC Samarinda berhasil mengoleksi 25 gol.

Kendati demikian terdapat nama-nama pemain yang dirumorkan untuk merapat ke Persib.

Kabar paling beken datang dari beberapa mantan anak asuh Luis Milla di Timnas Indonesia.

Evan Dimas, Septian David Maulana dan Bagas Adi Nugroho iala pemain lokal yang dikaitkan dengan Persib.

Luis Milla dan Evan Dimas tampak berbincang setelah laga Liga 1 2022 antara Persib Bandung melawan Arema FC di Stadion Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Kamis (23/2/2023).
Luis Milla dan Evan Dimas tampak berbincang setelah laga Liga 1 2022 antara Persib Bandung melawan Arema FC di Stadion Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Kamis (23/2/2023). (MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM)
Berita Rekomendasi

(Tribunnews.com/Bayu Panegak) (TribunJabar.id/Hermawan Aksan)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Persib
16
11
5
0
29
11
18
38
2
Persebaya
17
11
4
2
22
13
9
37
3
Persija Jakarta
17
9
4
4
25
16
9
31
4
Arema
17
8
4
5
27
21
6
28
5
Bali United
16
8
3
5
24
15
9
27
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas