Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

4 Daftar Penyerang yang Berpotensi Buat Gawang Timnas U22 Indonesia Tak Suci Lagi di SEA Games 2023

Gawang Timnas U22 Indonesi mendapat ancaman dari Thailand, Vietnam hingga Kamboja pada partai lanjutan SEA Games 2023, simak daftarnya di sini.

Penulis: Bayu Satriyo Panegak
Editor: Arif Tio Buqi Abdulah
zoom-in 4 Daftar Penyerang yang Berpotensi Buat Gawang Timnas U22 Indonesia Tak Suci Lagi di SEA Games 2023
Instagram @tungbom10
Pemain Timnas Vietnam, Nguyen Van Tung lanjutkan tren positif cetak gol cepat. Ia bersama dua striker Thailand dan Kamboja berpotensi menjebola gawang Timnas U22 Indonesia. 

2. Teerasak Poeiphimai (Thailand)

Daftar selanjutnya berisi striker Thailand, Teerasak Poeiphimai.

Teerasak Poeiphimai memberikan penampilan terbaik saat pertandingan terakhir Tim Gajah Perang.

Pemain berumur 20 tahun tersebut berhasil melepaskan brace gol pada pertandingan kontra Laos.

Thailand menang banyak 4-1 atas Laos, Senin (8/5/2023).

Catatan tersebut membuat Teerasak membukukan total tiga gol selama kompetisi SEA Games 2023.

Baca juga: Head to Head Timnas U22 Indonesia vs Thailand atau Vietnam di Semifinal SEA Games 2023

Teerasak Poeiphimai salah satu striker milik Timnas Thailand di SEA Games 2023.
Teerasak Poeiphimai salah satu striker milik Timnas Thailand di SEA Games 2023. (Instagram)

Tak hanya moncer di Timnas Thailand, Teerasak Poeiphimai berhasil menembus skuad utama klubnya.

Berita Rekomendasi

Bermain untuk Port FC, Teerasak telah mencatatkan 23 penampilan.

Total 8 gol dan satu assist telah Teerasak catatkan di Liga Domestik.

Sosok Teerasak Poeiphimai digadang menjadi penerus Teerasil Dangda.

Dilansir melalui Thanhnien, Teerasak sempat membocorkan keinginannya untuk menjadi top skor.

“Saya (Teerasak) merasa senang ketika mencetak gol dan tim menang. Saya ingin menjadi pencetak gol terbanyak," ujar Teerasak, Senin (8/5/2023).

3. Yotsakorn Burapha (Thailand)

Walaupun kerap sebagai pemain pengganti Yotsakorn Burapha bermain dengan efektif.

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di

Wiki Terkait

© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas