Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Hormati Pep Guardiola dan Manchester City, Alasan Ilkay Gundogan Belum Diumumkan Pindah ke Barcelona

Meski belum diumumkan, Ilkay Gundogan diyakini telah pindah dari Manchester City ke Barcelona. Ada alasan Gundogan belum diumumkan secara resmi.

Penulis: Muhammad Barir
zoom-in Hormati Pep Guardiola dan Manchester City, Alasan Ilkay Gundogan Belum Diumumkan Pindah ke Barcelona
Twitter/Fabrizio Romano
Ilkay Gundogan akhirnya pindah dari Manchester City ke Barcelona. Persetujuan akhir tiba di pihak klub untuk mendaftarkan Gundogan sebagai pemain baru Barcelona. 

TRIBUNNEWS.COM- Meski belum diumumkan secara terbuka, Ilkay Gundogan diyakini telah pindah dari Manchester City ke Barcelona.

Ada alasan Gundogan tidak buru-buru diumumkan pindah dari Manchester City ke Barcelona.

Alasan itu karena Gundogan menghormati klub Manchester City, klubnya pada saat ini. Sehingga dia belum mengumumkan sebagai pemain Barcelona.

Kontrak Gundogan di Manchester City masih berjalan hingga akhir Juni ini.

Secara resmi, Gundogan akan menjadi pemain Barcelona pada 1 Juli 2023 mendatang.

Gundogan berpotensi bergabung dengan tim Xavi Hernandez pada musim panas ini.

Barcelona akan ambil bagian dalam serangkaian pertandingan persahabatan di Amerikan Serikat pada bulan Juli mendatang.

Berita Rekomendasi

Diperkirakan pada hari ini tidak ada pernyataan resmi untuk Ilkay Gundogan.

"Sebagai pemain baru Barça - dia akan berkomunikasi dengan Manchester City sebagai bentuk rasa hormat kemudian mengumumkan kepindahannya ke Barcelona," tulis Fabrizio Romano di akun Twitternya.

Kontrak Hingga Juni 2025

Ilkay Gundogan akhirnya pindah dari Manchester City ke Barcelona.

Persetujuan akhir tiba di pihak klub untuk mendaftarkan Gundogan sebagai pemain baru Barcelona.

Kesepakatan sudah selesai, ditandatangani, Gundogan telah resmi jadi pemain Barcelona.

"Gundogan telah menyetujui kontrak dua tahun yang berlaku hingga Juni 2025 dengan opsi untuk tahun berikutnya" tulis pakar transfer Fabrizio Romano.

Halaman
1234
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
24
17
6
1
58
23
35
57
2
Arsenal
25
15
8
2
51
22
29
53
3
Nottm Forest
25
14
5
6
41
29
12
47
4
Man. City
25
13
5
7
52
35
17
44
5
Bournemouth
25
12
7
6
44
29
15
43
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas