Jadwal Semifinal Piala Asia U17: 4 Negara Bertarung Sebelum Ikuti Jejak Timnas Indonesia, Live RCTI+
Turnamen Piala Asia U17 juga digunakan untuk fase kualifikasi Piala Dunia U17. Maka negara yang lolos semifinal otomatis menemai Timnas Indonesia.
Penulis: Bayu Satriyo Panegak
Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
Instagram @pssi
Timnas U16 Indonesia saat adu penalti lawan Myanmar di semifinal Piala AFF U16 2022, Rabu (10/8/2022).
Negara yang menyandang predikat tuan rumah Piala Asia U17 tersebut kandas di partai perempat final.
Thailand harus mengakui keunggulan Korea Selatan dengan skor 4-1, Minggu (25/6/2023).
Baca juga: Piala Dunia U-17: Media Vietnam Sebut Indonesia Kesayangan FIFA
Jadwal Piala Asia U17 2023 Partai Semifinal:
Kamis, 29 Juni 2023
- Korea Selatan vs Uzbekistan
Thammasat Stadium, Bangkok
Kick-off 17.00 WIB
- Iran vs Jepang
Leo Stadium, Pathum Thani
Berita Rekomendasi
Kick-off 21.00 WIB
Link Live Streaming
>>>> Link 1
>>>> Link 2
Kuota Piala Dunia U17 Komplet
Masuknya empat perwakilan Asia membuat kuota peserta Piala Dunia U17 menjadi komplet.
Piala Dunia U17 akan diikuti oleh total 24 peserta negara.