Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Update Persib - Kata Nick Kuipers tentang Kondisi Jiwa Raga Lawan PSM Makassar di Liga 1

Nick Kuipers mengaku kondisi fisik maupun mentalnya dalam keadaan siap untuk laga menempuh perjalanan jauh kontra kampiun Liga 1 musim lalu.

Penulis: Bayu Satriyo Panegak
Editor: Arif Tio Buqi Abdulah
zoom-in Update Persib - Kata Nick Kuipers tentang Kondisi Jiwa Raga Lawan PSM Makassar di Liga 1
Instagram @dewaunitedfc
Bek Persib Bandung, Nick Kuipers dihadang pemain Dewa United pada pertandingan Liga 1 2023 pekan ketiga di Stadion GBLA. Nick Kuipers mengaku kondisi fisik maupun mentalnya dalam keadaan siap untuk laga menempuh perjalanan jauh kontra kampiun Liga 1 musim lalu. 

TRIBUNNEWS.COM - Bek Persib Bandung, Nick Kuipers mengabarkan kesiapannya jelang lanjutan pekan ke-4 Liga 1 2023/2024.

Persib dijadwalkan bertandang ke markas PSM Makassar pada Sabtu, 22 Juli 2023.

Laga PSM vs Persib bakal digelar di Stadion Gelora BJ Habibie, Parepare pukul 19.00 WIB.

Nick Kuipers mengaku kondisi fisik maupun mentalnya siap, untuk menempuh perjalanan jauh kontra kampiun Liga 1 musim lalu.

Baca juga: Liga 1 2023 - Ambil Nakhoda Persib Lawan PSM, Yaya Sunarya: Tidak Ada Perubahan

Bek Persib Bandung, Nick Kuipers dihadang pemain Dewa United pada pertandingan Liga 1 2023 pekan ketiga di Stadion GBLA.
Bek Persib Bandung, Nick Kuipers dihadang pemain Dewa United pada pertandingan Liga 1 2023 pekan ketiga di Stadion GBLA. (Instagram @dewaunitedfc)

"Saya dalam kondisi baik setelah berlatih sepakan ini," ujar Nick Kuipers dilansir melalui laman Persib, Kamis (20/7/2023).

"Kami terbiasa melakoni perjalanan untuk pertandingan di Indonesia."

"Jadi, ini (perjalanan jauh) tidak menjadi masalah." 

Berita Rekomendasi

Nick Kuipers mengaku telah mempersiapkan diri sebaik mungkin untuk laga kali ini.

Bek berpasport Belanda ini juga yakin Persib akan membawa pulang tiga poin.

"Kami adalah tim yang kuat dan telah berlatih bersama-sama. Kami siap untuk berjuang meraih tiga poin," tambahnya.

Nick Kuipers tidak merisaukan hal-hal terjadi kepada Persib belakangan ini.

Seperti yang diketahui, Persib baru saja ditinggalkan oleh pelatih kepala Luis Milla.

Tentunya hal ini sedikit banyak akan berpengaruh kepada mental pemain Persib.

Pasalnya kepergian Luis Milla menjadi tren pertama dalam Liga 1 musim ini.

Halaman
12
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Borneo
10
6
3
1
16
6
10
21
2
Persebaya
10
6
3
1
9
5
4
21
3
Persib
10
5
5
0
18
8
10
20
4
Bali United
10
6
2
2
16
8
8
20
5
PSM Makasar
11
4
6
1
14
7
7
18
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas