Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Prediksi Susunan Pemain Timnas Indonesia di Piala AFF U23, Sananta Punya Tandem, Bek STY Kukuh

Prediksi susunan pemain Timnas Indonesia di Piala AFF U23 2023 di Thailand. Shin Tae-yong punya bek tangguh, Sananta punya tandem baru.

Penulis: Muhammad Nursina Rasyidin
Editor: Facundo Chrysnha Pradipha
zoom-in Prediksi Susunan Pemain Timnas Indonesia di Piala AFF U23, Sananta Punya Tandem, Bek STY Kukuh
TRIBUNNEWS/Muhammad Nursina
Selebrasi pesepak bola Persis Solo, Ramadhan Sananta setelah mencetak gol dalam pekan perdana Liga 1 2023/2023 antara Persis Solo vs Persebaya di Stadion Manahan, Solo, Sabtu (1/7/2023) malam. Prediksi susunan pemain Timnas Indonesia di Piala AFF U23 2023 di Thailand. Shin Tae-yong punya bek tangguh, Sananta punya tandem baru. 

"Heading atau apa pun, saya akan berusaha untuk mengembangkan diri menjadi lebih baik," jelasnya.

Di era Indra Sjafri untuk SEA Games 2023, Ramadhan Sananta yang bermain sebagai target man keluar sebagai top skor di akhir turnamen dengan perolehan 5 gol.

Dia juga menjadi aktor antagonis bagi Thailand saat laga final.

Peran Sananta dalam lini depan Timnas U23 Indonesia tampaknya masih sulit digantikan.

Shin Tae-yong bisa bermain dengan tiga pemain depan dengan dua peran dari sisi sayap.

Esal bisa bermain lebih ke depan ke sisi sayap kiri, atau dengan menurunkan Fajar di posisi tersebut seperti yang dia mainkan di SEA Games.

Abdul Rahman dan Irfan Jauhari adalah opsi pemain di sisi sayap kanan, belum lagi ketambahan pemain Persik, Kelly Sroyer yang memiliki kecepatan.

Berita Rekomendasi

Abdul Rahman punya keistimewaan. Pemain Rans Nusantara itu bisa dimainkan sebagai sayap kanan, second striker atau bahkan sebagai gelandang serang.

Dia juga bisa menjadi target man untuk opsi pengganti Sananta.

Di lini tengah, Shin Tae-yong memanggil jendral muda untuk tim mereka, Arkhan Fikri, Beckham, hingga Robi Darwis.

Arkhan punya kapasitas saat penampilannya bersama Timnas U19. Begitu juga saat di Arema FC musim ini.

Bekham Putra, kreator serangan yang menjadi andalan bagi Luis Milla hingga Bojan Hodak saat ini.


Mobilitasnya dalam bermain sebagai pengatur serangan dapat menjadi kunci bagi rekannya menciptakan peluang atau gol.

Beralih ke lini pertahanan, Shin Tae-yong punya sederet pemain yang sedang impresif di Liga 1.

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
11
9
1
1
21
6
15
28
2
Man. City
11
7
2
2
22
13
9
23
3
Chelsea
11
5
4
2
21
13
8
19
4
Arsenal
11
5
4
2
18
12
6
19
5
Nottm Forest
11
5
4
2
15
10
5
19
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas