Cristiano Ronaldo Pamer Selebrasi Baru, Fans Al Nassr Auto Riang Gembira
Cristiano Ronaldo menari-nari setelah mencetak gol kedua Al Nassr dan selebrasi Siu saat melawan Al Shabab.
Penulis: Guruh Putra Tama
FAYEZ NURELDINE / AFP
Penyerang Al Nassr #07 Cristiano Ronaldo merayakan golnya selama pertandingan kontra Al Shabab di Stadion Al-Awal Park pada 29 Agustus 2023. Cristiano Ronaldo memeragakan selebrasi baru selain Siu pada laga ini.
Namun wasit memutuskan gol tersebut tidak sah lantaran Cristiano dianggap melakukan pelanggaran terlebih dahulu.
Cristiano sebenarnya tak puas dengan keputusan tersebut.
Ia terlihat langsung melakukan protes kepada wasit terkait keputusan itu.
Namun, sang pengadil tak mengubah keputusan.
Ronaldo harus merelakan gol sundulannya itu batal.
Meski demikian, ia tetap melanjutkan pertandingan dan malah berhasil membuat gol lagi lewat penalti.
(Tribunnews.com/Guruh)
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.