Cara Buffon Beri Semangat ke Timnas Italia Jelang Melawan Inggris, Gli Azzurri Siap Tempur
Manajer Timnas Italia, Gianluigi Buffon memberikan suntikan motivasi kepada para pemainnya jelang melawan Inggris pada Rabu (18/10/2023) dini hari.
Penulis: Arif Tio Buqi Abdulah
Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
Twitter Timnas Italia
Manajer Timnas Italia, Gianluigi Buffon memberikan suntikan motivasi kepada para pemainnya jelang melawan Inggris pada Rabu (18/10/2023) dini hari.
Ini menekankan pentingnya meraih kemenangan saat melawan Inggris nanti.
Di pertemuan pertama, Italia kalah 2-1 saat menjadi tuan rumah.
Namun mereka memiliki kenangan manis saat bermain di Wembley dua tahun silam.
Kala itu, Timnas Italia yang masih diasuh Roberto Mancini sukses menjadi juara Euro 2021 yang laga finalnya digelar Wembley.
Inggris yang bermain di depan publik sendiri kala itu, harus merelakan gelar juara ke tangan Italia setelah kalah di laga final.
Tentu Spalletti berharap kenangan manis itu mampu diulangi laga saat bermain pada Rabu (18/10) dini hari WIB nanti.
Berita Rekomendasi
(Tribunnews.com/Tio)
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.