Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

PSM vs Arema FC Liga 1: Kembar Sayuri Merapat, Kans Pasukan Ramang Putus Tren Buruk

Jelang pertandingan PSM Makassar vs Arema FC Liga 1 pekan 16, Pasukan Ramang nampaknya siap bangkit pasca-Sayuri merapat

Penulis: Siti Nurjannah Wulandari
Editor: Arif Tio Buqi Abdulah
zoom-in PSM vs Arema FC Liga 1: Kembar Sayuri Merapat, Kans Pasukan Ramang Putus Tren Buruk
Instagram @yansayuri11
Yance Sayuri dan Yakob Sayuri - Jelang pertandingan PSM Makassar vs Arema FC Liga 1 pekan 16, Pasukan Ramang nampaknya siap bangkit pasca-Sayuri merapat 

"Tapi kalau masih diinginkan saya akan bertahan."

"Di sisi lain saya sangat menghargai PSM karena membawa saya dari Liga 3 ke Liga 1," tambahnya.

Kebangkitan PSM juga tercium setelah pelatih PSM Makassar, Bernardo Tavares mengaku semua gaji telah on time dibayarkan.

Saat ini PSM pasti akan tampil haus akan kemenangan setelah melempem di beberapa pertandingan terakhir.

Tiga poin terakhir yang dirasakan PSM adalah saat menjamu Barito Putera pada 14 September 2023 lalu.

Setelah itu, lima laga beruntun baik di kompetisi Liga 1 maupun AFC Cup, Juku Eja mengalami kekalahan.

Bahkan dalam lima laga terakhir, PSM hanya bisa nyekor satu gol dengan angka kebobolan 10 gol.

Berita Rekomendasi

Meski sudah ditinggalkan Wiljan Pluim, nampaknya PSM Makassar masih memiliki asa untuk kembali bangkit.

Baca juga: Pemain PSM Rontok: Rumor Kembar Sayuri Berpisah, Yuran ke Persebaya, Kenzo Nambu Siap-siap Bikin CV

Tujuan Bernardo Tavares saat ini jelas, ia tak ingin membawa PSM Makassar terdegradasi musim ini.

Sementara PSM duduk di posisi 13 dengan raihan 18 poin.

Mereka hanya selisih tiga stip dengan garis zona merah.

Pertandingan PSM vs Arema FC bisa menjadi laga kebangkitan Pasukan Ramang.

Dijadwalkan laga PSM vs Arema FC akan digelar besok malam, jam 19.00 WIB akan ditayangkan live di Indosiar. (*)

(Tribunnews.com/ Siti N/ Tribun Timur/ Renaldi Cahyadi)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Borneo
10
6
3
1
16
6
10
21
2
Persebaya
10
6
3
1
9
5
4
21
3
Persib
10
5
5
0
18
8
10
20
4
Bali United
10
6
2
2
16
8
8
20
5
PSM Makasar
11
4
6
1
14
7
7
18
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas