Link Live Streaming Drawing 16 Besar Liga Champions: Kans Ulangan Final Musim Lalu Kembali Tersaji
Link live streaming drawing Liga Champions 2023/2024 untuk babak 16 besar berpeluang menyajikan ulangan partai final musim lalu.
Penulis: Muhammad Ali Yakub
Editor: Siti Nurjannah Wulandari
YASIN AKGUL / AFP
Bek Inter Milan #15 Francesco Acerbi berebut bola dengan striker Manchester City asal Norwegia #9 Erling Haaland selama pertandingan sepak bola final Liga Champions UEFA antara Inter Milan dan Manchester City di Stadion Olimpiade Ataturk di Istanbul, pada 10 Juni 2023. Link live streaming drawing Liga Champions 2023/2024 untuk babak 16 besar berpeluang menyajikan ulangan partai final musim lalu.
Bayern Muenchen (Grup A)
Arsenal (Grup B)
Real Madrid (Grup C)
Real Sociedad (Grup D)
Atletico Madrid (Grup E)
Borussia Dortmund (Grup F)
Man City (Grup G)
Barcelona (Grup H)
Pot 2 (Runner-up Grup)
FC Copenhagen (Grup A)
PSV Eindhoven (Grup B)
Napoli (Grup C)
Inter Milan (Grup D)
Lazio (Grup E)
PSG (Grup F)
RB Leipzig (Grup G)
FC Porto (Grup H)
Link Live Streaming Babak 16 Besar Liga Champions:
(Tribunnews.com/Ali)
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.