Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Superskor

Geram Gol Haram Irak Rugikan Timnas Indonesia, Shin Tae-yong Beri Ultimatum ke Piala Asia 2023

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong tak kuasa mengungkapkan kekesalannya soal gol kontroversi Irak di Piala Asia 2023.

Penulis: Hafidh Rizky Pratama
Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
zoom-in Geram Gol Haram Irak Rugikan Timnas Indonesia, Shin Tae-yong Beri Ultimatum ke Piala Asia 2023
pssi.org
Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong pada laga ujicoba lawan Iran (9/1/2024). - Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong tak kuasa mengungkapkan kekesalannya soal gol kontroversi Irak di Piala Asia 2023. 

"Jadi, ini adalah musibah yang tidak boleh terjadi lagi," tutup Shin Tae-yong.

Aksi Yakob Sayuri di laga perdana Timnas Indonesia vs Irak di Piala Asia 2023 menuai sorotan, Senin (15/1/2024). 
Salah satu yang paling menonjol adalah saat ini melakukan tusukan serangan yang berbuah gol untuk Timnas Indonesia di menit 17'.
Aksi Yakob Sayuri di laga perdana Timnas Indonesia vs Irak di Piala Asia 2023 menuai sorotan, Senin (15/1/2024). Salah satu yang paling menonjol adalah saat ini melakukan tusukan serangan yang berbuah gol untuk Timnas Indonesia di menit 17'. (Dok. PSSI)

Sementara itu, kekalahan kontra Irak ini membuat rekor Timnas Indonesia di Piala Asia harus terhenti.

Sebab, untuk pertama kalinya skuad Garuda menelan kekalahan di laga pembuka usai di empat edisi sebelumnya mendapatkan dua kemenangan dan dua imbang.

Kekalahan dari Irak membuat Timnas Indonesia menempati posisi dasar klasemen sementara Grup D.

Meski sama-sama menelan kekalahan di laga pembuka, tetapi Timnas Vietnam berada di atas Garuda lantaran unggul dalam produktifitas gol.

Selanjutnya, Timnas Indonesia akan menghadapi Vietnam pada Jumat, 19 Januari 2024 pukul 21.30 WIB.

Timnas Indonesia wajib menang jika ingin membuka peluang lolos ke 16 besar Piala Asia 2023.

Update Klasemen Grup D Piala Asia 2023

Berita Rekomendasi

1. Jepang | 1 | 1 | 0 | 0 | 4 - 2 | +2 | 3 Poin

2. Irak | 1 | 1 | 0 | 0 | 3 - 1 | +2 | 3 Poin

3. Vietnam | 1| 0 | 0 | 2 | 2 - 4 | -2 | 0 Poin 

4 Indonesia | 1 | 0 | 0 | 1 | 1 - 3 | -2 | 0 Poin

Jadwal Timnas Indonesia di Piala Asia 2024

Timnas Indonesia vs Vietnam

Jumat, 19 Januari 2024 Pukul 21.30 WIB

Timnas Indonesia vs Jepang

Rabu, 24 Januari 2024 Pukul 18.30 WIB

(Tribunnews.com/Hafidh Rizky Pratama) (BolaSport.com/Mochamad Hary Saputra)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
29
21
7
1
69
27
42
70
2
Arsenal
29
16
10
3
53
24
29
58
3
Nottm Forest
29
16
6
7
49
35
14
54
4
Chelsea
29
14
7
8
53
37
16
49
5
Man. City
29
14
6
9
55
40
15
48
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas