Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Superskor

Newport County vs Manchester United di Piala FA: Menanti Debut Kiper Camat MU

Kiper Camat Manchester United, Altay Bayindir bakal menjalani laga debutnya saat melawan Newport County di putaran keempat Piala FA.

Penulis: Hafidh Rizky Pratama
Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
zoom-in Newport County vs Manchester United di Piala FA: Menanti Debut Kiper Camat MU
Instagram @altaybayindir
Potret kiper kedua Manchester United, Altay Bayindir saat menjalani sesi latihan bersama klub di Carington. 

"Dia (Bayindir) tahu bagaimana cara mengatasi tekanan."

"Kami juga percaya penuh akan kemampuannya sehingga kami memutuskan memboyongnya ke klub ini," ungkap Erik ten Hag.

Diketahui, Altay Bayindir bakal mengisi posisi kiper Manchester United untuk sementara waktu.

Sebab, kiper utama mereka yakni Andre Onana sedang membela Kamerun di ajang Piala Afrika 2024.

Penjaga gawang Kamerun, Andre Onana melakukan pemanasan menjelang pertandingan Piala Afrika melawan Gambia di Stade de la Paix pada 23 Januari 2024.
Penjaga gawang Kamerun, Andre Onana melakukan pemanasan menjelang pertandingan Piala Afrika melawan Gambia di Stade de la Paix pada 23 Januari 2024. (KENZO TRIBOUILLARD / AFP)

Saat ini Kamerun pun lolos ke babak 16 besar Piala Afrika.

Hal itu membuat Andre Onana berpotensi akan absen untuk waktu yang lebih lama lagi.

Kondisi tersbebut tentu wajib dimanfaatkan Bayindir untuk membuktikan kualitasnya.

Berita Rekomendasi

Bukan tidak mungkin jika nantinya Bayindir akan menjadi pilihan utama.

Apalagi jika ia mampu tampil cemerlang saat Onana absen.

(Tribunnews.com/Hafidh Rizky Pratama)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
29
21
7
1
69
27
42
70
2
Arsenal
28
15
10
3
52
24
28
55
3
Nottm Forest
28
15
6
7
45
33
12
51
4
Chelsea
28
14
7
7
53
36
17
49
5
Man. City
28
14
5
9
53
38
15
47
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas