Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Hasil Piala Asia 2023: Drama Akhir Laga Antar Yordania Kalahkan Irak, Tajikistan Menanti

Drama tersaji dalam kemenangan Yordania atas Irak dalam hasil Piala Asia 2023 pada babak 16 besar yang digelar Senin (29/1/2024).

Penulis: Guruh Putra Tama
Editor: Arif Tio Buqi Abdulah
zoom-in Hasil Piala Asia 2023: Drama Akhir Laga Antar Yordania Kalahkan Irak, Tajikistan Menanti
KARIM JAAFAR / AFP
Penyerang Yordania, Yazan al-Naimat merayakan gol pertama timnya pada pertandingan Piala Asia 2023 melawan Irak di Stadion Internasional Khalifa pada 29 Januari 2024. Hasil Piala Asia 2023, Yordania mengalahkan Irak dengan skor 2-3, Senin (29/1/2024). 

TRIBUNNEWS.COM - Pertandingan penuh drama tersaji saat Irak dan Yordania bersua dalam hasil Piala Asia 2023, Senin (29/1/2024) di Stadion Internasional Khalifa.

Hasil Irak vs Yordania dihiasi saling balas gol yang membuat laga babak 16 besar Piala Asia 2023 berlangsung seru.

Hasil Piala Asia 2023 untuk laga Irak melawan Yordania pada akhirnya berakhir dengan skor 2-3.

Yordania mencetak ketiga golnya lewat upaya Yazan Al Naimat (45'+3), Yazan Al Arab (90'+5), dan Nizar Al Rashdan (90'+7).

Sedangkan Irak membuat gol dari upaya Saad Natiq (68') dan Aymen Hussein (76').

Hasil ini membuat Yordania akan menantang Tajikistan di babak perempat final Piala Asia 2023.

Penyerang Irak, Aymen Hussein merayakan gol selama pertandingan Piala Asia 2023 melawan Yordania di Stadion Internasional Khalifa pada 29 Januari 2024.
Penyerang Irak, Aymen Hussein merayakan gol selama pertandingan Piala Asia 2023 melawan Yordania di Stadion Internasional Khalifa pada 29 Januari 2024. (KARIM JAAFAR / AFP)

Jalannya Laga

Berita Rekomendasi

Irak dan Yordania akhirnya bertanding dalam laga babak 16 besar Piala Asia 2023, Senin (28/1/2024).

Irak tampil mendominasi pada awal babak pertama.

Mereka mengurung Yordania yang memang tampil lebih pasif.

Yordania menumpuk pemain di belakang dan lebih mengandalkan serangan balik.

Sedangkan Irak mendominasi dengan permainan cepatnya.

Namun dominasi Irak tak bisa membawa mereka unggul.

Berulang kali upaya yang dilancarkan Singa Mesopotamia mentah.

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
12
10
1
1
24
8
16
31
2
Man. City
12
7
2
3
22
17
5
23
3
Chelsea
12
6
4
2
23
14
9
22
4
Arsenal
12
6
4
2
21
12
9
22
5
Brighton
12
6
4
2
21
16
5
22
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas