Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Shin Tae-yong Bicara Terkait Sindiran Bek Vietnam Soal Pemain Keturunan, Bukan Timnas Rasa Belanda

PELATIH timnas Indonesia, Shin Tae-yong, ikut buka suara terkait sindiran bek Vietnam, Do Duy Manh soal pemain keturunan di skuat Garuda.

Penulis: Deny Budiman
Editor: Muhammad Barir
zoom-in Shin Tae-yong Bicara Terkait Sindiran Bek Vietnam Soal Pemain Keturunan, Bukan Timnas Rasa Belanda
Tribunnews/Abdul Majid
Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong saat diwawancarai usai memimpin latihan di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, Senin (18/3/2024) malam. 

Shin Tae-yong Bicara Terkait Sindiran Bek Vietnam Soal Pemain Keturunan, Bukan Timnas Rasa Belanda

TRIBUNNEWS.COM-PELATIH timnas Indonesia, Shin Tae-yong, ikut buka suara terkait sindiran bek Vietnam, Do Duy Manh soal pemain keturunan di skuat Garuda.

Hal ini merujuk pada pemain keturunan Indonesia yang sebelumnya merupakan warga negara Belanda. Terbaru ada Thom Haye dan Ragnar Oratmangoen yang akan bergabung ke skuad Garuda.

Shin Tae-yong pun pasang badan untuk pasukannya terkait pernyataan sindiran dari pemain Vietnam tersebut. Menurutnya, Do kurang banyak membaca perkembangan timnas Indonesia.

Pelatih berusia 53 tahun ini menegaskan, mereka yang berada di timnas merupakan orang Indonesia. Para pemain ini juga legal dan tidak menyalahi aturan yang diberikan oleh FIFA.

Mereka juga sama sekali tidak melanggar aturan yang ada. "Pemain Belanda mana mungkin bisa bermain di timnas Indonesia. Karena dia punya paspor Indonesia," tegasnya.

Shin melanjutkan bahwa tidak mungkin pemain timnas Belanda ada di skuat Garuda saat ini. Dia berharap hal tersebut jadi perhatian agar tidak jadi masalah ini menjadi besar.

Berita Rekomendasi

(Tribunnews/Bolasport.com)

26 Pemain Indonesia
Penjaga Gawang:
Nadeo Argawinata, Muhamad Riyandi, Adi Satryo.

Belakang:
Nathan Tjoe-A-On, Sandy Walsh, Rizky Ridho, Edo Febriansah, Asnawi Mangkualam, Wahyu Prasetyo, Yakob Sayuri, Justin Hubner, Pratama Arhan.

Gelandang:
Thom Haye, Jay Idzes, Marselino Ferdinan, Ricky Kambuaya, Marc Klok, Ivar Jenner, Arkhan Fikri.

Penyerang:
Ragnar Oratmangoen, Rafael Struick, Witan Sulaeman, Egy Maulana, Dimas Drajad, Ramadhan Sananta, Hokky Caraka.

28 Pemain Vietnam

Penjaga gawang:
Nguyen Filip, Nguyen Dinh Trieu, Nguyen Van Viet

Belakang:
Nguyen Thanh Chung, Pham Xuan Manh, Vu Van Thanh, Ho Tan Tai, Bui Hoang Viet Anh, Bui Tien Dung, Nguyen Duc Chien, Nguyen Thanh Binh, Phan Tuan Tai, Le Ngoc Bao, Vo Minh Trong

Gelandang:
Nguyen Quang Hai, Nguyen Hoang Duc, Do Hung Dung, Trieu Viet Hung, Nguyen Thai Son, Le Pham Thanh Long, Pham Van Luan, Khuat Van Khang, Tran Ngoc Son

Penyerang:
Nguyen Dinh Bac, Nguyen Van Toan, Nguyen Tien Linh, Nham Manh Dung,
Nguyen Van Tung

Sumber: BolaSport.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
17
13
3
1
40
17
23
42
2
Arsenal
18
10
6
2
35
16
19
36
3
Chelsea
18
10
5
3
38
21
17
35
4
Nottm Forest
18
10
4
4
24
19
5
34
5
Newcastle
18
8
5
5
30
21
9
29
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas