Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Superskor

Manfaatkan Vietnam, Timnas Indonesia Sukses Bikin Malaysia Iri

Clean sheet yang dibukukan Timnas Indonesia atas Vietnam bak menampar Malaysia yang sangat ingin menjaga gawangnya tak kebobolan.

Penulis: Guruh Putra Tama
Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
zoom-in Manfaatkan Vietnam, Timnas Indonesia Sukses Bikin Malaysia Iri
PSSI
Selebrasi Jay Idzes cetak gol debut untuk Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026, My Dinh Stadium, Selasa (26/3/2024). Clean sheet yang diraih Timnas Indonesia atas Vietnam membuat Malaysia iri. 

TRIBUNNEWS.COM - Kemenangan yang diraih Timnas Indonesia atas Vietnam di Kualifikasi Piala Dunia 2026 memiliki beragam dampak.

Efek tersebut turut merembet kepada salah satu rival Timnas Indonesia lainnya, Malaysia.

Untuk diketahui, Malaysia juga turun berlaga di ajang Kualifikasi Piala Dunia 2026, Rabu (26/3/2024).

Berbeda dari Timnas Indonesia yang menghadapi sesama tim Asia Tenggara, Malaysia mesti berhadapan dengan Oman.

Hasilnya, tim Harimau Malaya kalah dengan skor 0-2.

Padahal, Malaysia punya impian besar saat menghadapi Oman.

Mereka ingin mencatatkan clean sheet atau tak kebobolan pada ajang Kualifikasi Piala Dunia 2026 kali ini.

Berita Rekomendasi

Sebagaimana hal itu diungkapkan oleh sang kapten, Dion Cools.

Baca juga: Kata Ragnar Oratmangoen usai Cetak Gol Perdana di Timnas Indonesia, Singgung Komunikasi Antar Pemain

"Kami bertahan dengan baik saat melawan Oman, terutama pada babak pertama," ungkap Dion Cools dikutip dari The Star.

"Namun pada laga yang sama, kami kebobolan dua gol."

"Sebagai seorang defender, saya akan melakukan yang terbaik untuk menjaga gawang tak kebobolan."

"Saya ingin para pemain belakang kami bisa mencegah lawan mencetak gol."

"Saya hanya ingin menjadi lebih solid saat melawan Oman," jelasnya.

Sayangnya impian itu tak terwujud.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
29
21
7
1
69
27
42
70
2
Arsenal
28
15
10
3
52
24
28
55
3
Nottm Forest
28
15
6
7
45
33
12
51
4
Chelsea
28
14
7
7
53
36
17
49
5
Man. City
28
14
5
9
53
38
15
47
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas