Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Timnas Irak Dibully Pendukung Sendiri Jelang Lawan Timnas Indonesia U-23 di Perebutan Posisi Tiga

Timnas Irak U-23 rupanya mendapat perundungan dari pendukungnya usai gagal melaju ke final Piala Asia U-23 2024.

Penulis: Alfarizy Ajie Fadhillah
Editor: Hasiolan Eko P Gultom
zoom-in Timnas Irak Dibully Pendukung Sendiri Jelang Lawan Timnas Indonesia U-23 di Perebutan Posisi Tiga
Facebook IraqFA
Portet tim Irak U23 dalam pertandingan Piala Asia U23 2024. 

"Hal ini seharusnya tidak menjadi hambatan bagi kami, hal ini tidak boleh menghentikan kami, karena kami sudah pernah lolos ke (Olimpiade) Rio dari stadion khusus ini sebelumnya, jadi kami bisa melakukannya lagi," ungkap Radhi.

Sekadar informasi, laga perebutan peringkat ketiga di Piala Asia U-23 ini menjadi perebutan tiket untuk tampil di Olimpiade Paris 2024.

Peringkat ketiga di Piala Asia U-23 2024 akan lolos ke Olimpiade dan menempati grup B, yang telah dihuni Argentina, Maroko dan Ukraina.

Sementara itu, tim yang kalah dalam perebutan tempat ketiga akan memainkan laga play off kontra peringkat keempat di Piala Afrika U-23 2024, Guinea.

Duel menghadapi Guinea direncanakan bergulir di Paris, 9 Mei mendatang.

Berita Rekomendasi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
11
9
1
1
21
6
15
28
2
Man. City
11
7
2
2
22
13
9
23
3
Chelsea
11
5
4
2
21
13
8
19
4
Arsenal
11
5
4
2
18
12
6
19
5
Nottm Forest
11
5
4
2
15
10
5
19
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas