Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Superskor

Shin Tae-yong Bongkar Kondisi Pemain Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Pelatih Timnas U23 Indonesia, Shin Tae-yong buka suara mengenai kondisi para punggawa Garuda Muda yang alami beberapa kendala jelang lawan Guinea.

Editor: Dwi Setiawan
zoom-in Shin Tae-yong Bongkar Kondisi Pemain Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea
(DOK: PSSI)
FOTO: Pelatih Timnas Indonesia U-23, Shin Tae-yong, dalam konferensi pers sebelum pertandingan kontra Uzbekistan (DOK: PSSI) 

"Seperti yang dilihat, para pemain menggunakan jaket tebal karena suhu lumayan dingin," ucap Shin Tae-yong.

"Jadi paling penting sebenarnya kontrol kondisi pemain, jadi secara psikologis juga mulai capek dan lelah, jadi kita harus kontrol supaya kondisi pemain tetap fit," imbuhnya.

Dan masalah terakhir yang harus di hadapi punggawa Merah Putih adalah mengenai kondisi lapangann latihan di Prancis.

"Memang di bawah standar, ya. Artinya tidak seperti di Doha, tetapi katanya di sini yang rumputnya paling baik. Jadi mau tidak mau kita harus adaptasi dengan situasi dan kondisi di sini," tuturnya.

Beberapa masalah yang dihadapi Timnas U23 Indonesia harus bisa di atasi oleh para pemain untuk dapat memenangkan pertandingan melawan Guinea.

Pasalnya ini merupakan laga penting baut Garuda Muda apabila ingin tampil di Olimpiade 2024.

Hal tersebut karena pertandingan playoff tersebut bakal menjadi langkah terakhir tim Merah Putih apabila ingin tampil di ajang empat tahunan ini.

Berita Rekomendasi

Pasalnya, segala peluang atau tiket ke Olimpiade 2024 telah gagal diraih timnas U-23 Indonesia usai finish di posisi keempat di Piala Asia U-23 2024.

Dengan begitu, laga playoff ini akan menjadi jalan terakhir tim Merah Putih apabila ingin tampil di Olimpiade 2024.

Skuad asuhan Shin Tae-yong diharapkan bisa tampil di Olimpiade 2024 ini.

Hal ini karena Indonesia terakhir kali tampil di cabang olahraga sepak bola di Olimpiade pada tahun 1956.

Oleh karena itu, apabila tim asuhan Shin Tae-yong berhasil lolos ke Olimpiade 2024 ini akan menjadi catatan sejarah.

(Tribunnews.com/Pradipta Aji Surya Pratama)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
29
21
7
1
69
27
42
70
2
Arsenal
28
15
10
3
52
24
28
55
3
Nottm Forest
28
15
6
7
45
33
12
51
4
Chelsea
28
14
7
7
53
36
17
49
5
Man. City
28
14
5
9
53
38
15
47
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas