Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Antre Dinaturalisasi Timnas Indonesia sejak 6 Tahun Lalu, Pemain Keturunan Ini Sudah Tak Punya Rasa

Pemain keturunan Indonesia berdarah Maluku yang pernah berkarier di Eredevisie, Jordy Tutuarima, mengaku tak minat lagi perkuat Timnas Indonesia.

Penulis: Drajat Sugiri
Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
zoom-in Antre Dinaturalisasi Timnas Indonesia sejak 6 Tahun Lalu, Pemain Keturunan Ini Sudah Tak Punya Rasa
Instagram @jtutuarima
Jordy Tutuarima, saat masih membela PEC Zwolle. Pemain keturunan Maluku ini pernah ngebet dinaturalisasi Timnas Indonesia. 

Jordy Tutuarima sudah menarik Impiannya untuk membela Timnas Indonesia.

Meski begitu, ia sangat senang jika berkarier di Liga 1 Indonesia. Dirinya bakal memilih Malut United sebagai tim tujuannya jika berkarier di Liga 1 Indonesia.

Pasalnya, berkarier untuk Malut United bakal jadi mimpi yang jadi kenyataan sebagai pemain berdarah Maluku.

"Saya tidak akan pernah bermain untuk Indonesia. Begitulah cara saya dibesarkan," ujar pemain berposisi bek kiri tersebut.

"Ada beberapa kontak, tetapi pertama-tama jumlah pemain asing yang diizinkan untuk dikontrak oleh klub-klub di sini harus ditingkatkan."

"Itu harus terjadi musim panas ini. Maka itu akan lebih mudah," lanjutnya.

Jordy Tutuarima merupakan pemain yang bertipikal versatile. Dia mempunyai posisi asli sebagai bek kiri.

Berita Rekomendasi

Namun sama halnya pemain naturalisasi Timnas Indonesia seperti Nathan Tjoe-A-On, Jay Idzes, Justin Hubner, maupun Calvin Verdonk. Jordy dapat dimainkan sebagai gelandang bertahan.

Bahkan di sebelum berusia kepala tiga, pemain kelahiran 28 April 1993 ini pernah ditempatkan sebagai winger.

(Tribunnews.com/Giri)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
12
10
1
1
24
8
16
31
2
Man. City
12
7
2
3
22
17
5
23
3
Chelsea
12
6
4
2
23
14
9
22
4
Arsenal
12
6
4
2
21
12
9
22
5
Brighton
12
6
4
2
21
16
5
22
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas