Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Techno

Game Center Taraf Internasional Sekarang Hadir di Solo

Berbeda dengan Game Center lainnya, sebagai iCafe bertaraf internasional, Poseidon memiliki ruang latihan khusus

Editor: Fajar Anjungroso
zoom-in Game Center Taraf Internasional Sekarang Hadir di Solo
Kompas.com
Suasana Poseidon iCafe Solo 

Prestasi internasional

Potensi eSport di Indonesia memang sudah digaungkan sejak dua tahun terakhir. Meski sempat diasumsikan sebagai sebuah 'mimpi muluk', perkembangan eSport Indonesia mulai menampakkan taringnya.

Maret 2016, salah seorang gamer Counter Srike profesional asal Indonesia, Hansel "BnTeT" direkrut oleh Tim China, TyLoo untuk berlaga di kejuaraan dunia.

Dalam kompetisi tersebut, Hansel berhasil membawa TyLoo menjadi juara dunia dan membawa pulang hadiah sebesar 99.000 dollar AS, atau setara dengan Rp 1,3 miliar.

Keberhasilan Hansel di ranah Gaming tentunya menjadi penyemangat para atlet eSport di Indonesia untuk berlaga, termasuk Solo. Mereka berkompetisi untuk mengharumkan nama pribadi maupun Indonesia di penjuru dunia.

Berita ini sudah tayang di kompas.com berjudul Solo Kini Punya "Game Center" Taraf Internasional

BERITA REKOMENDASI
Sumber: Kompas.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas