Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Techno

Harga dan Spesifikasi Samsung Galaxy S10+, Desain Infinity-O Tampilan Lebih Elegan dan Dinamis

Samsung S10+ hadir memenuhi kebutuhan pengguna ponsel pintar, yang menginginkan ponsel dengan desian elegan dan dinamis, dengan desain Infinity-O.

Penulis: Oktaviani Wahyu Widayanti
Editor: Wulan Kurnia Putri
zoom-in Harga dan Spesifikasi Samsung Galaxy S10+, Desain Infinity-O Tampilan Lebih Elegan dan Dinamis
gsmarena.com
Samsung Galaxy S10+ 2019 

Slot kartu microSD (hybrid pada versi dual SIM).

Baterai:

Li-Ion 4,100mAh baterai tanam

Pengisian kabel 15W (Pengisian Cepat Adaptif, kompatibel dengan QuickCharge 2.0).

Pengisian Nirkabel Cepat 15W 2.0, Nirkabel PowerShare.

Konektivitas Jaringan :

Single-SIM, Dual-SIM tersedia di pasar tertentu (slot hybrid); LTE-A, agregasi operator 7-Band, Cat.20 / 13 (2Gbps / 150Mbps); USB Type-C (v3.1); Wi-Fi a / b / g / n / ac / kapak MU-MIMO; GPS, GLONASS, Beidou, Galileo; NFC; Bluetooth 5.0.

Samsung S10+
Samsung S10+ (gsmarena.com)
Berita Rekomendasi

Ponsel ini juga dilengkapi dengan sensor sidik jari ultrasonik di bawah tampilan dan speaker stereo serta headphone AKG.

Samsung Galaxy S10+ yang merupakan kakak tertua di S10 series, yakni di atas S10e dan S10 memiliki spesifikasi dan harga yang cukup unggul dibanding keduanya. Selain karena beberapa fitur yang terhitung berada di atas saudaranya, harga S10+ ini dibanderol mencapai Rp 13.999.000.

Samsung Galaxy S10+ didukung layar always on display dengan HDR10+. Resolusinya sudah mencapai 1440 x 3040 piksel.

Didesain dengan model terbaru yaitu infinity-o untuk memberikan tampilan yang elegan dan dinamis.

(Tribunnews.com/Oktaviani Wahyu Widayanti)


Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas