Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Techno

Cara Ganti Background Zoom di HP dan Laptop Sesuai Keinginan dengan Mudah

Cara Ganti Background Zoom di HP atau Laptop Mudah dan Cepat sesuai dengan keinginan agar tampilan video semakin menarik dan tidak membosankan

Penulis: Arif Fajar Nasucha
Editor: Daryono
zoom-in Cara Ganti Background Zoom di HP dan Laptop Sesuai Keinginan dengan Mudah
Zoom.us
Cara Ganti Background Zoom di HP dan Laptop Sesuai Keinginan dengan Mudah 

- Jika pengguna memiliki pengaturan green screen, pengguna dapat memilih opsi itu.

- Untuk menambahkan gambar atau video Anda sendiri, klik ikon (+) untuk mengupload dari komputer Anda.

Baca juga: Laptop Terbaru Acer Pakai Prosesor Intel Core Generasi XI dan Grafis Intel Iris Xe

zoom app rapat online gratis kualitas baik
Zoom App (play.google.com)

Cara Download Aplikasi Zoom di Laptop

1. Buka browser internet (chrome, mozilla, opera, dll).

2. Kemudian buka https://zoom.us/download.

3. Pilih' Zoom Client for Meetings'.

4. Klik 'Download'.

Berita Rekomendasi

5. Selanjutnya instal seperti aplikasi lainnya.

Cara Download Aplikasi Zoom di Playstore

1. Buka Playstore di Hp Anda, dan ketik 'Zoom Cloud Meeting'.

2. Untuk versi terbarunya 4.6 dan baru saja diupdate tanggal 2 Maret 2020.

3. Kemudian Klik 'Download' atau 'Install'.

4. Tunggu sebentar, dan aplikasi Zoom sudah bisa Anda gunakan di Hp Anda.

Apa Itu Aplikasi Zoom? Alternatif Rapat Jarak Jauh, Begini Cara Kerjanya
Aplikasi Zoom (Tangkap Layar Playstore)

Baca juga: POPULER Internasional: Awal Mula Norovirus | Skandal Video Call Zoom Penulis Majalah New Yorker

Tutorial cara membuat akun aplikasi Zoom

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas