POPULER Techno: Tinder Kenalkan Fitur Vibes Terbarunya | Kolaborasi Anyar Sony dengan Nike
Aplikasi dating, Tinder, memperkenalkan fitur terbarunya, Vibes. | Nike memperkenalkan produk terbarunya hasil kolaborasi dengan Sony.
Penulis: Bunga Pradipta Pertiwi
Editor: Gigih
- iPhone 12 (64GB) - Rp 14.999.000,00
- iPhone 12 (128GB) - Rp 16.499.000,00
- iPhone 12 (256GB) - Rp 17.999.000,00
2. Tinder Kenalkan Fitur Barunya, Vibes
Aplikasi dating, Tinder, memperkenalkan Vibes, sebuah cara baru bagi pengguna Tinder untuk mengekspresikan pendapat mereka tentang apa saja.
Pengalaman baru ini merupakan kegiatan di dalam aplikasi Tinder seperti Swipe Night yang dulu sukses menjangkau lebih dari 13 juta pengguna berpartisipasi dalam sebuah cerita interaktif, dan Swipe Surge, membuat pengguna mendapatkan 25+ persen match lebih banyak.
Pada umumnya pengguna tidak mungkin vibe sekali, dan ada kemungkinan mereka akan terus kembali.
Yang membuatnya lebih menarik lagi, Vibes memberikan lebih banyak Likes dan match.
Berikut cara kerja Vibes:
Pengguna Tinder akan diberitahukan saat Vibes telah dimulai di area mereka melalui push notification atau saat membuka aplikasi Tinder.
3. Sony Jalin Kerja Sama dengan Nike
Pabrikan sepatu kenamaan asal Amerika Serikat, Nike, kembali merilis produk teranyar dan terbatas dengan tema unik.