Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Techno

Apa itu VPN? Layanan Akses Situs Terlarang, Simak Manfaat dan Bahaya Pengunaan VPN

Apa itu VPN? Layanan akses situs terlarang, simak manfaat dan bahaya pengunaan VPN. VPN digunakan untuk menyembunyikan informasi pengguna internet.

Penulis: Yunita Rahmayanti
Editor: Whiesa Daniswara
zoom-in Apa itu VPN? Layanan Akses Situs Terlarang, Simak Manfaat dan Bahaya Pengunaan VPN
freepik
Ilustrasi jaringan internet - Apa itu VPN? Layanan akses situs terlarang, simak manfaat dan bahaya pengunaan VPN. VPN digunakan untuk menyembunyikan informasi pengguna internet. 

Layanan dan situs web sering kali berisi konten yang hanya dapat diakses dari bagian dunia tertentu.

Koneksi standar menggunakan server lokal di negara tersebut untuk menentukan lokasi pengguna.

Ini berarti pengguna tidak dapat mengakses konten di rumah saat bepergian, dan pengguna tidak dapat mengakses konten internasional dari rumah.

Dengan spoofing lokasi VPN, pengguna dapat beralih ke server ke negara lain dan secara efektif "mengubah" lokasi pengguna.

4. Transfer Data yang Aman

Layanan VPN terhubung ke server pribadi dan menggunakan metode enkripsi untuk mengurangi risiko kebocoran data.

Baca juga: Daftar Lengkap dan Profil 10 Platform yang Diblokir Kominfo: Steam, Dota, Paypal, Hingga Amazon

Kekurangan VPN

Ilustrasi jaringan internet
Ilustrasi jaringan internet (freepik)
Berita Rekomendasi

VPN adalah alat yang sangat berguna dan banyak digunakan di beberapa negara, tetapi tetap saja VPN memiliki kekurangan.

Berikut kekurangan VPN, dikutip dari Devoteam.

1. Tidak semua perangkat dilindungi secara otomatis

Jika pengguna menggunakan perangkat lunak VPN untuk melindungi PC atau smartphone pengguna.

Sayangnya, hanya perangkat itulah satu-satunya yang dilindungi VPN.

Untuk menjaga keamanan data pengguna, maka harus menginstal aplikasi di setiap perangkat yang terhubung ke internet (atau menggunakan router VPN).

2. Virus dan malware masih menjadi ancaman

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas