Cara Cek IMEI di Kemenperin, Ikuti Langkah Pengecekannya
Simak cara mengecek IMEI melalui situs resmi milik Kemenperin berikut ini, ikuti langkah-langkahnya untuk memastikan IMEI ponsel yang Anda miliki.
Penulis: Oktaviani Wahyu Widayanti
Editor: Pravitri Retno W
https://imei.kemenperin.go.id/
Web resmi Kemenperin untuk Cek IMEI - Simak cara mengecek IMEI melalui situs resmi milik Kemenperin berikut ini, ikuti langkah-langkahnya untuk memastikan IMEI ponsel yang Anda miliki.
1. Tekan *#06# pada Panggilan Ponsel
Buka papan panggilan di ponsel lalu tekan *#06#.
Nantinya nomor IMEI akan secara otomatis muncul.
2. Cek Nomor IMEI di Bagian Belakang Ponsel
Cek pada dibagian punggung ponsel, nantinya terdapat nomor IMEI ponsel.
Jika belum ditemukan, cek atau periksa pada bagian rangka kartu SIM ponsel Anda.
Baca juga: Pelaku Unlock IMEI Bermunculan di E-Commerce, Praktisi Sebut Melanggar Hukum
3. Cari IMEI di Pengaturan Ponsel
Berita Rekomendasi
> Cek IMEI di Android:
- Buka menu pengaturan;
- Pilih 'Tentang Telephone';
- Lalu Klik 'status'.
> Cek IMEI di iPhone:
- Pertama buka menu pengaturan;
- Klik 'General';