Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Daftar Destinasi Wisata Pantai Paling Eksotis di Sumatera Utara

Lima destinasi wisata paling eksotis dan layak dikunjungi jika anda ke berlibur ke Sumatera Utara.

Editor: Malvyandie Haryadi
zoom-in Daftar Destinasi Wisata Pantai Paling Eksotis di Sumatera Utara
Tribun Medan/Silfa Humairah
Keindahan Pulau Talam. 

Jadi, wisata ke pantai ini saat berada di Sumatera Utara tentu tak bisa dilewatkan.

5. Pantai Tureloto, Nias Utara

antai
Tribun Medan/Silfa

Pantai ini terletak di Desa Balefadorotuho, Kecamatan Lahewa, Kabupaten Nias Utara.

Pantai Tureloto kebanyakan dikunjungi penduduk sekitar untuk bermain-main. Padahal keindahannya, layak disetarakan dengan keindahan pantai Bali dan Lombok.

Keindahannya juga terletak pada batu karang raksasa yang berbentuk bundar di bibir pantai.

Wisatawan kerap mendokumentasikan diri di batu karang tersebut.

Batunya keras dan tidak tajam, persis seperti batu raksasa yang berserakan di pinggir pantai, jika dipandang dari jauh.

BERITA TERKAIT

Batuan karang yang terhampar itu memiliki bentuk unik, ada yang menyerupai bentuk otak manusia sehingga beberapa masyarakat sekitar menyebutnya dengan Batu Otak.

Jadi siapa pernah melihat indahnya laut Lombok dan Bali, bandingkan!

Pantai ini berjarak sekitar 60 km dari pusat kota Gunung Sitoli atau 80 km dari Bandara Bhinaka.

Untuk menuju pantai ini Anda dapat menempuh perjalanan dari Kota Gunung Sitoli atau dari Bandara Binaka Nias dengan menggunakan kendaraan mobil carteran yang ada di bandara.

Sumber: Tribun Medan
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di

Wiki Populer

© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas