Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Inilah 10 Destinasi Paling Naik Daun di Kalangan Turis Indonesia

Situs perjalanan Skyscanner baru-baru ini merilis data terbaru tentang perilaku travel para penggunanya di Indonesia

Editor: Malvyandie Haryadi
zoom-in Inilah 10 Destinasi Paling Naik Daun di Kalangan Turis Indonesia
Conradshotel.com
Restoran bawah laut di Maladewa 

10. Batam (naik 51 persen dibanding tahun 2015).

Belitung dan Solo adalah destinasi domestik yang popularitasnya meningkat paling pesat selama tahun 2016. Yulianto mengungkapkan, tren ini diprediksi akan tetap berlangsung di tahun 2017. 

Belitung mengalami peningkatan pencarian travel sebesar 90 persen, sementara Solo mengalami peningkatan sebesar 79 persen.

Data ini menunjukkan adanya ketertarikan terhadap pengalaman wisata yang lebih antimainstream dan gaya hidup lokal yang otentik.

Sementara itu, tren perjalanan internasional juga meningkat salah satunya karena persyaratan visa yang dipermudah untuk turis Indonesia. Antara lain Jepang dan Korea Selatan.

"Ini akan menjadikan destinasi-destinasi di negara-negara tersebut populer tahun 2017," ungkap Yulianto.

Berita Rekomendasi
Sumber: Kompas.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Berita Populer
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas