Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Pengukur Kedewasaan Pria Suku Mawe, Gigitan Semut Peluru 30 Kali Lebih Sakit dari Sengatan Lebah

Gigitan semut peluru ini dirasakan 30 kali lebih menyakitkan dibandingkan dengan sengatan seekor lebah.

Editor: Rizky Tyas Febriani
zoom-in Pengukur Kedewasaan Pria Suku Mawe, Gigitan Semut Peluru 30 Kali Lebih Sakit dari Sengatan Lebah
manado.tribunnews.com
Suku Mawe 

(TribunTravel.com/Ayu Miftakhul Husna)

TRIBUNTRAVEL.COM - Suku Mewe di Amazon Brazil memiliki tradisi unik untuk mengukur kedewasaan seorang pria dengan sengatan seekor Semut Peluru.

Dilansir dari ZME Science, sengatan semut peluru sebanyak 2.250 gigitan ini sanggup membunuh orang dewasa dengan berat badan 74 kg.

Gigitan semut peluru ini dirasakan 30 kali lebih menyakitkan dibandingkan dengan sengatan seekor lebah.

Meskipun begitu, Suku Mewe di Amazon hingga kini masih melakukan tradisi tersebut untuk menguji kedewasaan seorang remaja yang tengah beranjak dewasa.

"Rasa sakit akibat segatan semut peluru akan menjalar ke seluruh tubuhmu. Awalnya kamu akan mulai mengeluarkan keringat, kemudian gemetar, detak jantung meningkat, dan jika kamu mendapatakan beberapa kali sengatan kemungkinan kamu akan pingsan," ujar aktivis alam Steve Backshall, Rabu (5/9/2018).

BACA SELENGKAPNYA >>>

Berita Rekomendasi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Berita Populer
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas