Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Tanpa Disadari, 5 Kebiasaan Ini Bisa Tunjukkan Kepribadian Seseorang

Kepribadian atau karakter seseorang dapat tercermin dalam beberapa kebiasaan yang ia lakukan sehari-hari.

Editor: Rizky Tyas Febriani
zoom-in Tanpa Disadari, 5 Kebiasaan Ini Bisa Tunjukkan Kepribadian Seseorang
huffpost.com
Ilustrasi 

TribunTravel.com/ Rizkianingtyas Tiarasari 

TRIBUNNEWS.COM - Kepribadian atau karakter seseorang dapat tercermin dalam beberapa kebiasaan yang ia lakukan sehari-hari.

Mulai dari cara jabat tangan, ketepatan waktu, hingga cara berjalan.

Masing-masing orang memiliki cara yang berbeda dalam melakukan hal-hal tersebut.

Kali ini, TribunTravel.com telah merangkum lima kebiasaan yang dapat mencerminkan kepribadian seseorang dari laman bobo.grid.id.

1. Berjabat Tangan

Menurut penelitian dari The Journal of Personality and Social Psychogy, orang yang berjabat tangan erat merupakan orang yang lebih percaya diri, ekstrovert, dan berpikiran lebih positif daripada yang lain.

Berita Rekomendasi

Sementara orang yang berjabat tangan santai dan cenderung lemah, menunjukkan kepribadian yang lebih pemalu.

2. Cara Berjalan

Ilustrasi cara berjalan (businessinsider.com)
Ilustrasi cara berjalan (businessinsider.com)

Orang yang menumpukan berat badan ke depan saat berjalan dan jalannya cepat, biasanya merupakan orang yang rajin dan logis.

Sementara orang yang berjalan dengan dada ke depan, bahu ke belakang dan kepala terangkat, biasanya punya kepribadian yang menyenangkan, mudah beradaptasi, dan suka tampil di depan banyak orang.

BACA SELENGKAPNYA >>>

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas