Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

3 Kedai Minuman Tradisional di Bandung, Bisa Hangatkan Tubuh Saat Malam

Tiga kedai minuman tradisional di Bandung yang bisa kamu coba untuk menghangatkan tubuh di cuaca Bandung yang dingin.

Editor: Arif Setyabudi Santoso

(TribunTravel.com/Gigih Prayitno)

TRIBUNNEWS.COM - Tiga kedai minuman tradisional di Bandung yang bisa kamu coba untuk menghangatkan tubuh di cuaca Bandung yang dingin.

Suasana Bandung yang selalu dingin sangat cocok mencoba minuman-minuman tradisional ini terlebih ketika malam hari.

Tribun Travel merangkum 3 minuman tradisional yang bisa kamu coba untuk menghangatkan tubuh di Bandung yang dingin.

1. Bajigur Hj. Siti Maemunah

Bajigur Hj. Siti Maemunah terletak di Jalan Cisangkuy No 32, Cihapit, Kota Bandung.

Satu gelas Bajigur Hj. Siti Maemunah berisi gula aren dan santan ditambahkan sedikit jahe, garam, dan bubuk vanili. irisan cangkaleng atau yang lebih dikenal dengan kolang kaling.

Berita Rekomendasi

Segelas bajigur hanya dijual dengan harga Rp 6.500.

Bajigur Hj. Siti Maemunah buka setiap hari pada pukul 17.00 WIB - 23.00 WIB.

2. Ronde Jahe Alkateri

Sesuai namanya, ronde jahe ini berlokasi di Jalan Alkateri No 1, Braga, Kota Bandung.

HALAMAN SELANJUTNYA >>>>>>

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas