Tips Pilih Model Sepatu Supaya Terlihat Serasi dengan Pasangan Saat Valentine
Tips memilih gaya sepatu supaya lebih serasi dengan pasanganmu ketika nge-date menjadi makin seru di hari Valentine esok.
Editor: Rizky Tyas Febriani
TribunTravel.com/ Gigih Prayitno
TRIBUNNEWS.COM - Tips memilih gaya sepatu supaya lebih serasi dengan pasanganmu ketika nge-date menjadi makin seru di hari Valentine esok.
Satu cara untuk membuat suasana semakin romantis adalah dengan menyerasikan penampilan bersama pasangan.
Tidak hanya pakaian, para pasangan juga dapat memadupadankan sepatu dengan memilih model yang bisa digunakan oleh laki-laki dan perempuan.
Dilansir dari timberland, perusahaan pencipta sepatu, berikut tips tentang memilih model sepatu yang cocok ketika Valentine.
1. Sepatu Kulit
Walaupun lebih identik untuk laki-laki, sepatu bot model klasik yang bertali dan memiliki sol datar bisa memberi kesan feminin untuk perempuan.
Buat para laki-laki, sepatu bot model ini serasi dengan hampir semua gaya pakaian, termasuk celana panjang katun berwarna coklat dan kemeja putih.
Pilihan itu yang bisa menjadi pilihan ketika pergi untuk makan malam romantis.
Bagi para perempuan, pasangkan bot dengan rok lipit sepanjang lutut dan blus berlengan gembung untuk terlihat manis namun fashionable.
Halaman selanjutnya
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.