Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

8 Kue Kering yang Populer dari Sejumlah Negara di Dunia, Ada Kue Nastar dari Indonesia

Terdapat berbagai kue kering yang dapat ditemukan di sejumlah negara di dunia, satu di antaranya nastar.

Penulis: Sinta Agustina
zoom-in 8 Kue Kering yang Populer dari Sejumlah Negara di Dunia, Ada Kue Nastar dari Indonesia
trophycupcakes.com
Macarons, kue kering khas Prancis. 

TRIBUNNEWS.COM - Terdapat berbagai kue kering yang dapat ditemukan di sejumlah negara di dunia.

Beberapa di antaranya bahkan populer tidak hanya di negara asalnya, melainkan juga di negara-negara lain.

Satu di antaranya nastar, kue kering khas Indonesia yang populer di negara lain.

Dilansir oleh TribunTravel dari BuzzFeed, berikut 8 kue kering dari berbagai negara di dunia.

1. Nastar (Indonesia)

Seorang karyawan mengeluarkan kue nastar dari oven di tempat pembuatan kue kering di Kwitang Jakarta Pusat, Senin (6/8/2012). Jelang Idul Fitri, pesanan kue kering semakin banyak dari toko penjual kue dan perseorangan. TRIBUNNEWS/HERUDIN
Seorang karyawan mengeluarkan kue nastar dari oven di tempat pembuatan kue kering di Kwitang Jakarta Pusat, Senin (6/8/2012). Jelang Idul Fitri, pesanan kue kering semakin banyak dari toko penjual kue dan perseorangan. TRIBUNNEWS/HERUDIN (TRIBUNNEWS.COM/HERUDIN)

Seperti yang disebutkan sebelumnya, nastar merupakan kue kering yang berasal dari Indonesia.

Nastar terbuat dari tepung terigu, telur, mentega, dan gula.

Berita Rekomendasi

Dalam proses pembuatannya, kue nastar diisi dengan selai nanas di bagian dalamnya.

2. Stroopwafels (Belanda)

HALAMAN SELANJUTNYA >>>

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Berita Populer
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas