5 Tips Mudik Murah dengan Menggunakan Pesawat Terbang
Mudik menjadi agenda rutin setiap menjelang Hari Raya Idul Fitri atau yang lebih dikenal dengan Lebaran.
Editor: Sinta Agustina
TRIBUNNEWS.COM - Mudik menjadi agenda rutin setiap menjelang Hari Raya Idul Fitri atau yang lebih dikenal dengan Lebaran.
Salah satu moda transportasi yang jadi andalan adalah pesawat terbang.
Jika kamu termasuk orang yang menggunakan pesawat terbang untuk mudik lebaran tahun ini, ada baiknya menyimak beberapa tips mudik murah dengan pesawat terbang berikut ini:
1. Pesan tiket pesawat jauh-jauh hari
Tips pertama, pastikan kamu memesan tiket pesawat jauh-jauh hari minimal satu setengah bulan sebelumnya untuk mendapatkan tiket murah.
Tips yang satu ini memang sudah terbukti ampuh untuk membuat kamu mendapatkan tiket dengan harga yang lebih murah.
Biasanya ketika masih jauh dari tanggal-tanggal high season atau musim liburan, maskapai penerbangan banyak memberikan promo-promo potongan harga untuk tiket pesawat.
Jadi, kamu bisa mendapatkan harga yang murah untuk mudik nanti.
2. Pilih rute alternatif
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.