5 Tempat Wisata Ini Punya Larangan Berfoto untuk Turis
Beberapa tempat wisata melarang penggunakaan kamera baik itu untuk kepentingan pribadi dan komersial.
Penulis: Arif Setyabudi Santoso
TRIBUNNEWS.COM - Banyak wisatawan yang suka mengambil foto di destinasi wisata.
Kadang tujuan seseorang mengunjungi destinasi adalah mendapatkan foto dengan latar belakang sebuah tempat wisata.
Meski banyak tempat wisata yang memperbolehkan pengunjungnya memotret, namun beberapa di antaranya melarang penggunakaan kamera baik itu untuk kepentingan pribadi dan komersial.
Ada aturan-aturan khusus yang harus dipatuhi oleh traveler saat mengunjungi tempat-tempat tersebut.
Berikut destinasi wisata terkenal yang mempunyai aturan khusus berfoto untuk wisawatan:
Menara Eiffel jadi satu tempat yang sering dikunjungi saat berada di Paris, Prancis.
Berita Rekomendasi
Siapapun sebenarnya boleh mengambil foto bahkan untuk tujuan komersial di Menara Eiffel.